Pengaruh Komitmen Organisasional Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap KInerja Karyawan (Studi pada PT.PLN (Persero) P3B JB APP Malang)

Fitria, FahmiZulfaLailatul (2014) Pengaruh Komitmen Organisasional Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap KInerja Karyawan (Studi pada PT.PLN (Persero) P3B JB APP Malang). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Suatu organisasi dituntut untuk menangani sumber daya manusia secara tepat, dalam upaya meningkatkan kinerja karyawan, sehingga dapat menjadikan organisasi semakin dinamis dan berkembang pesat. Banyak faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan antara lain faktor komitmen organisasional dan gaya kepemimpinan. Sehingga penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh komitmen organisasional dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada PT.PLN (Persero) P3B JB APP Malang. Dalam Penelitian ini variabel bebas terdiri dari komitmen organisasional (X1) dan gaya kepemimpinan (X2), sedangkan variabel terikat adalah kinerja karyawan (Y). Populasi dalam penelitian ini berjumlah 162 karyawan dan teknik pengambilan sampel menggunakan rumus Slovin sehingga di dapat sampel sebesar 62 karyawan. Dalam penelitian ini menggunakan uji asumsi klasik, analisis linier berganda dan pengujian hipotesis, dalam pengerjaannya menggunakan program SPSS 19. Dari hasil analisis diketahui bahwa secara parsial masing-masing variabel bebas berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat, hal ini dapat diketahui dari nilai t hitung lebih besar daripada t tabel. Nilai t hitung komitmen organisasional (X1) sebesar 3,002 lebih besar dari t tabel 2,001 dan nilai t hitung gaya kepemimpinan (X2) sebesar 3,951 lebih besar dari pada t tabel 2,001. Sedangkan secara simultan variabel bebas berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat, hal ini dapat dibuktikan dari nilai F hitung 32,795 lebih besar dari pada F tabel 3,153.

English Abstract

An organization is required to handle the human resources appropriately, in an effort to improve employee performance, so as to make the organization more dynamic and growing rapidly. Many factors affect the performance of employees among other factors organizational commitment and leadership style.This study aims to clarify the effect of organizational commitment and leadership styles on employee performance in PT PLN (Persero) P3B JB APP Malang. Independent variables in this study consisted of organizational commitment (X1) and leadership style (X2), while the dependent variable is the performance of the employee (Y). The population in this study amounted to 162 employees and sampling techniques using Slovin formula so that in can sample by 62 employees. In this study using the classical assumption test, multiple linear analysis and hypothesis testing, in the process using SPSS 19. From the analysis it is known that each partially independent variables significantly influence the dependent variable, it can be seen from t value of t is greater than t table. T value of organizational commitment (X1) 3,002 is greater than t table 2,001 and t value of leadership style (X2) 3,951 is greater than t table 2,001. While simultaneous independent variables significantly influence the dependent variable, it can be proved from the calculated F value 32,795 is greater than the F table 3,153.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIA/2014/132/051402562
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Ilmu Administrasi Bisnis / Niaga
Depositing User: Hasbi
Date Deposited: 05 May 2014 15:26
Last Modified: 22 Oct 2021 07:08
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/116214
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_II.pdf]
Preview
Text
BAB_II.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of SUMMARY.pdf]
Preview
Text
SUMMARY.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of RINGKASAN.pdf]
Preview
Text
RINGKASAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_I.pdf]
Preview
Text
BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_III.pdf]
Preview
Text
BAB_III.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_IV.pdf]
Preview
Text
BAB_IV.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_V.pdf]
Preview
Text
BAB_V.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_ISI.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item