Analisis Pengendalian Kualitas Pada Proses Pengemasan Sari Alang-alang Madu Dengan Metode Six Sigma dan Fuzzy-FMEA (Studi Khasus di UKM R.Rovit Kota Batu)

Primadi, Hilmy Hanggara and Dr. Retno Astuti, STP., MT. and Azimmatul Ihwah, S.Pd,. M.Sc (2020) Analisis Pengendalian Kualitas Pada Proses Pengemasan Sari Alang-alang Madu Dengan Metode Six Sigma dan Fuzzy-FMEA (Studi Khasus di UKM R.Rovit Kota Batu). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Alang-alang merupakan tumbuhan rumput menahun dan ada bagian alang-alang yang dapat digunakan untuk obat tradisional yaitu akarnya. UKM R.Rovit merupakan salah satu industri rumahan yang memproduksi aneka minuman sari buah, dan produk unggulan UKM R.Rovit adalah sari akar alang-alang. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kemampuan UKM R.Rovit dalam memproduksi minuman ringan yang sesuai spesifikasi pada proses pengemasan, menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya cacat produk UKM R.Rovit dan faktor yang paling menyebabkan terjadinya ketidaksesuaian produk pada proses pengemasan, serta memberi usulan perbaikan untuk mengurangi terjadinya cacat produk pada proses pengemasan di UKM R.Rovit.

English Abstract

A plant grass weed perennials and there are turns weed that can be used for a traditional roots. Sme R.Rovit is one of the home industries that produces beverage ingredients juice, and high quality products Sme R.Rovit is cider weed roots. The purpose of this research is to know the ability of sme R.Rovit in producing soft drinks according to the process of packaging specifications, determine affecting the disabled Sme products R.Rovit and the most cause the product on the process of packing, and gave repair proposal to reduce the disabled product on process of packing in R.Rovit Sme.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0520100093
Uncontrolled Keywords: Alang-alang, Pengendalian Kualitas, Six Sigma, Fuzzy-FMEA, Weed Grass, Quality Control, Six Sigma, Fuzzy- FMEA
Subjects: 300 Social sciences > 338 Production > 338.1 Agriculture > 338.16 Production efficiency
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Teknologi Industri Pertanian
Depositing User: Zainul Mustofa
Date Deposited: 08 Jul 2022 02:40
Last Modified: 08 Oct 2024 05:45
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/191739
[thumbnail of Hilmy Hanggara Primadi.pdf] Text
Hilmy Hanggara Primadi.pdf

Download (2MB)

Actions (login required)

View Item View Item