Strategi Bostwana Membangun Nation Branding ”Our Pride Your Desination” Pada Tahun 2011-2015

Elungan, Abraham Deddy G (2018) Strategi Bostwana Membangun Nation Branding ”Our Pride Your Desination” Pada Tahun 2011-2015. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Fokus dari penelitian ini adalah untuk melihat dan mengetahui Apa strategi Negara Bostwana membangun nation branding “Our Pride Your Destination” pada tahun 2011-2015. Keputusan Negara Bostwana untuk melakukan nation branding berdasarkan pada fakta bahwa citra benua Afrika yang penuh dengan stikma negara miskin, penuh dengan penyakit kurang demokratis dan rawan konflik dan juga di tunjang dengan negara Bostwana yang berada di kawasan landlock membuat timbulnya sisi negatif. Pada sisi lain Bostwana juga ingin memperkuat citra positifnya yang unggul dalam bidang sumber daya alam berupa Berlian. Selain karena alasan khusus yang melandasi Bostwana melakukan Nation Branding menjadi rasional bagi setiap Negara untuk memperkuat dan memperbaiki citra negaranya guna memberikan nilai lebih dan berbeda dalam kompetisi perdagangan global yang terjadi pada era globalisasi sekarang. Tujuan akhir dari dilakukannya strategi Nation Branding adalah untuk menampilkan identitas unggul dari Negara Bostwana dan mampu memberikan keuntungan secara ekonomi dan Politik untuk Negara Bostwana. Penulis menggunakan konsep Nation Branding Strategy yang dirumuskan oleh Keith Dinnie. Penelitian ini dilakukan menggunakan metodologi kualiatif dengan memanfaatkan data sekunder yang berkaitan dengan pelaksanaan strategi Nation Branding selama kurun waktu 2011 hingga 2015. Penelitian ini dapat membuktikan bahwa strategi Nation Branding yang dilakukan oleh Bostwana mampu memperbaiki peringkat citra negaranya.

English Abstract

The focus of this research is to see and find out how the State of Bostwana carried out the nation branding strategy "Our Pride Your Destination" in 2011-2015. The decision of the Bostwana State to carry out nation branding is based on the fact that the image of the African continent which is full of poor countries, full of diseases that are less democratic and prone to conflict and also supported by Bostwana in the landlock area creates a negative side. On the other hand Bostwana also wants to strengthen its positive image that is superior in the field of natural resources in the form of diamonds. In addition to the specific reasons underlying Bostwana, Nation Branding has become rational for every country to strengthen and improve the image of its country in order to provide more and different values in the global trade competition that occurred in the current era of globalization. The ultimate goal of the Nation Branding strategy is to display the superior identity of the State of Botswana and be able to provide economic and political benefits to the State of Botswana. The author uses the concept of Nation Branding Strategy formulated by Keith Dinnie. This research was conducted using a qualitative methodology by utilizing secondary data relating to the implementation of the Nation Branding strategy during the period 2011 to 2015. This research can prove that the Nation Branding strategy carried out by Bostwana was able to improve the country's Brand Index.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIS/2018/930/051811578
Uncontrolled Keywords: Nation Branding, Bostwana, Investasi, Perdagangan global, Citra Negara, Ekonomi, Politik Nation Branding, Bostwana, Investment, Global Trade, Nation Image, Politic, Economy
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management > 658.8 Managemet of marketing > 658.82 Sales promotion > 658.827 Use of brands and trademarks
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 23 Sep 2019 01:58
Last Modified: 25 Oct 2021 02:15
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/164354
[thumbnail of Abraham Deddy G Elungan.pdf] Text
Abraham Deddy G Elungan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Actions (login required)

View Item View Item