Manajemen Parkir dalam Upaya Meningkatkan Pelayanan Publik (Studi pada Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika, Kabupaten Malang),

Budiwinanti, PutriAsih (2014) Manajemen Parkir dalam Upaya Meningkatkan Pelayanan Publik (Studi pada Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika, Kabupaten Malang),. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Bertambahnya jumlah penduduk menuntut bertambahnya fasilitas yang digunakan untuk menunjang kehidupan manusia salah satunya adalah peparkiran sebagai layanan publik. Hal ini dikarenakan tidak didukung dengan manajemen parkir yang baik sehingga terjadi kemacetan dan ketidaknyamanan masyarakat dalam berkendara. Penelitian ini menjawab persoalan (masalah penelitian) yaitu; 1) Bagaimana manajemen parkir di Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika, Kabupaten Malang?, 2) Kendala apa saja yang dihadapi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika, Kabupaten Malang dalam menjalankan manajemen parkir yang telah ditetapkan? . untuk model dalam penelitian menggunakan metode penelitian yang digunakan dalam penelitianini adalah penelitian diskirptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif., dan metode pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di Dinas Perhubungan Komunikasi dan informatika, Kabupaten Malang dalam mengatasi masalah parkir menggunakan manajemen sesuai dengan fungsi manajemen yang dikemukakan G.R Terry yaitu Planing, Organizing, Actuating, Controling. Planing meliputi pembuatan agenda kegiatan dan tujuan dari agenda kegiatan, organizing menentukan siapa saja pihak yang terkait dalam pelaksanaan agenda kegiatan, actualing merupakan pelaksanaan dari agenda kegiatan, dan controling merupakan tahap pengawasan terhadap agenda kegiatan yang sudah berjalan dan dengan adanya controling juga dapat melihat tingkat keberhasilan dari agenda kegiatan yang sudah dilaksanakan. Dengan adanya manajemen parkir yang ada di Kabupaten Malang, penataan parkir yang ada di Kabupaten Malang sudah mulai membaik hal tersebut juga berdampak terhadap membaiknya pelayanan publik. Walaupun masih ada beberapa kendala yang dialami Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika, Kabupaten Malang dalam mengatasi peparkiran. Kendala yang dihadapi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika, Kabupaten Malang adalah kendala internal yang meliputi kendala dalam melakukan pengawasan dan juga kendala pendanaan. Sedangkan kendala ekternal meliputi kendala terbatasnya lahan dan juga masalah status kepemilikan tanah. Untuk lebih meningkatkan pelayanan publik yang baik di bidang parkir perlu adanya inovasi dari Dinas Perhubungan Komunikasi, Kabupaten Malang dalam pengelolaan parkir, serta upaya dalam meningkatkan retribusi di bidang parkir.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FIA/2014/662/051407817
Subjects: 300 Social sciences > 351 Public administration
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Ilmu Administrasi Publik / Negara
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 25 Nov 2014 08:45
Last Modified: 23 Oct 2021 05:46
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/116793
[thumbnail of BAB_I.pdf]
Preview
Text
BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_II.pdf]
Preview
Text
BAB_II.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_IV.pdf]
Preview
Text
BAB_IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of BAB_III.pdf]
Preview
Text
BAB_III.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_V.pdf]
Preview
Text
BAB_V.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of cover.pdf]
Preview
Text
cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_GAMBAR.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_GAMBAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_TABEL.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_TABEL.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of KATA_PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
KATA_PENGANTAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN_1.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN_1.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of ORISINILTAS.pdf]
Preview
Text
ORISINILTAS.pdf

Download (5MB) | Preview
[thumbnail of PERSEMBAHAN.pdf]
Preview
Text
PERSEMBAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of MOTTO.pdf]
Preview
Text
MOTTO.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of RINGKASAN.pdf]
Preview
Text
RINGKASAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of SUMMARY.pdf]
Preview
Text
SUMMARY.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of TANDA_PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
TANDA_PENGESAHAN.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of TANDA_PERSETUJUAN.pdf]
Preview
Text
TANDA_PERSETUJUAN.pdf

Download (4MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item