Ekspresi Kesedihan Dalam Lirik Lagu Moon and Sunrise, Karya BoA

Rakhmawati, Sandra (2011) Ekspresi Kesedihan Dalam Lirik Lagu Moon and Sunrise, Karya BoA. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Budaya Jepang mulai meluas di Indonesia. Salah satu budaya Jepang yang digemari adalah musik J-pop . Pendengar musik J-Pop semakin lama semakin bertambah. Dalam dunia J-pop , seorang penyanyi dari Korea Selatan yang bernama ncukup digemari di seluruh Asia. Lirik lagunya yang berjudul Moon and Sunrise merupakan lagu yang berisi tentang kesedihan dan kesepiannya ketika pertama kali datang ke Jepang di tahun 2001. Penelitian ini membahas beberapa rumusan masalah sebagai berikut (1) bagaimana ekspresi kesedihan yang terdapat di dalam lirik lagu Moon and Sunrise (2) bagaimana hubungan antara lirik dan latar belakang penulisan Moon and Sunrise. Penelitian ini menggunakan teori ekspresif untuk mengetahui perasaan dan pikiran pengarang yang terdapat pada lirik tersebut. Hasil penelitian menunjukkan latar belakang penulisan lirik lagu. Di dalamnya, dapat ditemukan unsur-unsur sastra seperti gaya bahasa. Gaya bahasa yang terdapat dalam lirik lagu Moon and Sunrise meliputi majas dan diksi. Lirik terkait dengan pengalaman dari penyanyi dan pengarangnya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FBS/2011/62/051104629
Subjects: 400 Language > 420 English and Old English (Anglo-Saxon)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Inggris
Depositing User: Endang Susworini
Date Deposited: 16 Apr 2012 14:34
Last Modified: 18 Oct 2021 06:01
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/100400
[thumbnail of 7.Kata_Pengantar.pdf]
Preview
Text
7.Kata_Pengantar.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 6._Abstraksi__Bhs_jpg_.pdf]
Preview
Text
6._Abstraksi__Bhs_jpg_.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 9._Bab_I.pdf]
Preview
Text
9._Bab_I.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 8._Daftar_Isi.pdf]
Preview
Text
8._Daftar_Isi.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 11._Bab_III.pdf]
Preview
Text
11._Bab_III.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 10._Bab_II.pdf]
Preview
Text
10._Bab_II.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 13._Daftar_Pustaka.pdf]
Preview
Text
13._Daftar_Pustaka.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 12._Bab_IV.pdf]
Preview
Text
12._Bab_IV.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 14._CV_san.pdf]
Preview
Text
14._CV_san.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 15._berita_acara.pdf]
Preview
Text
15._berita_acara.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 1._Cover.pdf]
Preview
Text
1._Cover.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 2._Cover_Dalam.pdf]
Preview
Text
2._Cover_Dalam.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 3._Pernyataan_Keaslian.pdf]
Preview
Text
3._Pernyataan_Keaslian.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 4._Halaman_Persetujuan.pdf]
Preview
Text
4._Halaman_Persetujuan.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 5._Halaman_Pengesahan.pdf]
Preview
Text
5._Halaman_Pengesahan.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 6._Abstraksi__Bhs_Indo_.pdf]
Preview
Text
6._Abstraksi__Bhs_Indo_.pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item