Pengaruh Green Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Sayur Organik (Studi Kasus Kelompok Tani Desa Temas, Kota Batu, Provinsi Jawa Timur)

Astarika, Afifah Hana (2017) Pengaruh Green Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Sayur Organik (Studi Kasus Kelompok Tani Desa Temas, Kota Batu, Provinsi Jawa Timur). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kelompok Tani Desa Temas adalah industri yang menerapkan konsep pemasaran hijau (green marketing) untuk memasarkan sayur organik yang di produksiKElompok Tani Desa Temas merupakan salah satu upaya pemanfaatan sumberday potensial daerah kususnya di Batu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh green marketing 1) Pengaruh green product terhadap keputusan pembelian 2) Pengaruh green price terhadap keputusan pembelian 3) Pengaruh green place terhadap keputusan pembelian 4) Pengaruh green promotion terhadap keputusan pembelian. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa 1) Variabel green product berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variable keputusan pembelian sebesar 0,257 2) Variabel green price berpengaruh secara positif dan signifikan sebesar 0,305 yang merupakan variabel dominan yang mempengaruhi keputusan pembelian 3) Variabel green place berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variable keputusan pembelian sebesar 0,217 4) Variabel green promotion berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variable keputusan pembelian sebesar 0,190.

English Abstract

Temas famers community is an industry that is creating a green marketing that is vegetable organic. Temas farmers is one way to potential resource utilization, especially in Batuareas. The purpose of the reaserch was to analyze Effect of green marketing on purchase decision 1) Effect of green product either partial or simultaneously 2) Effect of green price either partial or simultaneously 3) Effect of green place either partial or simultaneously 4) Effect of green promotioneither partial or simultaneously. The result of this study is 1) Green product variables significanly influence the purchase decision with the value 0,257 2) Green price variables significanly influence the purchase decision with dominant effect wuth the value 0,305 3) Green place variables significanly influence the purchase decision with the value 0.217 4) Green promotion variables significanly influence the purchase decision with the value 0.190.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FP/2017/678/051710893
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management > 658.8 Managemet of marketing > 658.802 General topics of marketing management
Divisions: Fakultas Pertanian > Sosial Ekonomi Pertanian
Depositing User: Yusuf Dwi N.
Date Deposited: 13 Dec 2017 02:16
Last Modified: 15 Sep 2023 01:41
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/6927
[thumbnail of Afifah Hana Astarika.pdf] Text
Afifah Hana Astarika.pdf

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item