Proses Produksi Skala Industri Di PT. ASIMAS Beserta Analisis Preferensi Konsumen dengan Metode Conjoint terhadap Kapsul Suplemen Ekstrak Campuran Daun Kelor, Daun Pandan Wangi dan Jahe Merah (KPJ)

Dahniar, Syavira Alissa and Prof. Dr. Ir. Tri Dewanti Widyaningsih, M.Kes. (2020) Proses Produksi Skala Industri Di PT. ASIMAS Beserta Analisis Preferensi Konsumen dengan Metode Conjoint terhadap Kapsul Suplemen Ekstrak Campuran Daun Kelor, Daun Pandan Wangi dan Jahe Merah (KPJ). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Suplemen Ekstrak Campuran Daun Kelor Pandan Wangi dan Jahe Merah (KPJ) merupakan salah satu suplemen natural yang diproduksi secara alami dari proses ekstraksi daun kelor, pandan wangi dan jahe merah dengan proporsi 7 : 2 : 1. Formulasi tersebut merupakan formulasi terbaik yang ditentukan pada penelitian sebelumnya. Produk ini memiliki nilai tambah yang bisa menjadi peluang usaha untuk produsen sehingga dilakukan produksi yang menghasilkan jumlah suplemen lebih banyak dari pada produksi skala laboratrium. Proses produksi skala besar tersebut dilakukan di Pabrik PT. Agaricus Sido Makmur Sentosa (ASIMAS) yang berlokasi di daerah Lawang, Kabupaten Malang.

English Abstract

The supplements extract mixture of Moringa Leaves, Pandanus Leaves, and Red Ginger is one of the natural supplements produced naturally from the extraction process in Moringa leaves, Pandanus leaves and red ginger with the proportion is 7:2:1. That formulation is the best formulation that already determined in previous studies. This product has added value that can be a business opportunity for producers. In that case, it already produces more supplements than at labpratory scale production in previous studies. The large-scale production process is carried out at the PT. Agaricus Sido Makmur Sentosa (ASIMAS) that located in Lawang, Malang Regency. This supplement is namely as KPJ Supplement capsules

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0520100155
Uncontrolled Keywords: Suplemen, Proses Produksi, Preferensi Konsumen, Metode Conjoint, Supplements, Production Process, Consumer Preferences Analysis, Conjoint Methods.
Subjects: 300 Social sciences > 338 Production > 338.1 Agriculture > 338.16 Production efficiency
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: Zainul Mustofa
Date Deposited: 13 Jul 2022 01:40
Last Modified: 30 Sep 2024 07:06
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/191969
[thumbnail of Syavira Alissa Dahniar.pdf] Text
Syavira Alissa Dahniar.pdf

Download (4MB)

Actions (login required)

View Item View Item