Pengaruh Perbedaan Teknik Penyeduhan dan Rasio Penambahan Jahe (Zingiber officinale) Terhadap Sifat Kimia, Fisik, dan Organoleptik Teh Cascara

Djannah, Ajeng Khorirodatul and Wenny Bekti Sunarharum, STP., M.Food.St., Ph.D (2020) Pengaruh Perbedaan Teknik Penyeduhan dan Rasio Penambahan Jahe (Zingiber officinale) Terhadap Sifat Kimia, Fisik, dan Organoleptik Teh Cascara. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Tahun 2018, produksi kopi di Indonesia mencapai 685,79 ribu ton, sehingga menghasilkan limbah kopi sebesar 308,60 ribu ton. Pemanfaatan kulit kopi di Indonesia belum maksimal, sehingga memiliki nilai ekonomis yang rendah. Pemanfaatan kulit kopi, salah satunya dapat dijadikan minuman teh cascara dengan penambahan jahe. Teh herbal merupakan teh yang terbuat dari selain daun teh (Camellia Sinensis). Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh perbedaan teknik penyeduhan serta rasio cascara jahe gajah terhadap karakteristik kimia, fisik, dan sensoris

English Abstract

In 2018, coffee production in Indonesia reached 685,79 thousand tons, resulting in coffee waste amounting to 308,60 thousand tons. Utilization of coffee skins in Indonesia has not been maximized, so it has a low economic value. Utilization of coffe skin, one of them can be make herbal tea with the addition of ginger. Herbal tea is a beverage made from other than tea leaves (Camellia Sinensis). This study aims to determine the effect of different in the brewing techniques and the ratio of cascara : elephant ginger on chemical, physical, and sensory characteristics

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0520100047
Uncontrolled Keywords: Cascara, Jahe Gajah, Rasio, Teh, Teknik Penyeduhan,Brewing Technique, Cascara, Dry Elephant Ginger, Ratio, Tea
Subjects: 300 Social sciences > 338 Production > 338.1 Agriculture > 338.16 Production efficiency
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: Zainul Mustofa
Date Deposited: 05 Jul 2022 04:34
Last Modified: 05 Jul 2022 04:34
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/191568
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
0520100047 - Ajeng Khorirodatul Djannah.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2023.

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item