Comparison of Indonesian Fashion E-Commerce Website Design

Nabila, Qonita Nurin (2019) Comparison of Indonesian Fashion E-Commerce Website Design. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini memilih fashion e-commerce website karena merupakan media yang sering digunakan dalam pengaplikasian toko online. Selain itu, pada tahun 2018 pertumbuhan e-commerce kategori fashion dan beauty di Indonesia mencapai 25%. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui komparasi fashion e-commerce website design bagi pelaku bisnis online dari Indonesia. Metode yang digunakan untuk menganalisis desain website fashion e-commerce dalam mendesain website adalah analisis isi kuantitatif dengan instrumen penelitian coding book dan coding sheet yang menggunakan 3 koder, yaitu teknik penelitian untuk memaparkan isi yang dinyatakan secara objektif, sistematis, dan kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah website fashion e-commerce dari Indonesia tahun 2010-2018, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah 30 desain website fashion e-commerce dari Indonesia. Adapun kategori yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain website menurut Flavian, Gurrea, dan Orus (2009) yaitu appearance, navigation, content, and shopping process. Hasil penelitian menunjukkan bahwa desain fashion e-commerce website yang digunakan 30 fashion e-commerce website dari Indonesia berdasarkan indikator dari masing-masing kategori desain website menurut Flavian, Gurrea, dan Orus (2009) 22 dari 30 website menggunakan seluruh indikator pada kategori appearance, 26 dari 30 website menggunakan seluruh indikator pada kategori navigation, seluruh website menggunakan indikator-indikator dalam kategori content, dan 22 dari 30 website menggunakan seluruh kategori shopping process. Penelitian ini mampu mempermudah pengelola website untuk mengetahui kategori apasajakah yang diperhatikan agar tercapainya desain website yang maksimal sehingga nantinya akan mempermudah pengelola website saat memperbarui desain.

English Abstract

This study chooses e-commerce fashion websites because it is a medium that is often used in the application of the online store. In addition, in 2018 the growth of e-commerce in the fashion and beauty category in Indonesia reached 25%. The purpose of this study is to find out the comparison of fashion e-commerce websites design for online business from Indonesia. The method used to analyze fashion e-commerce websites design is content analysis with a coding book and coding sheets research instrument that uses 3 coders, namely research techniques to describe the content express objectively, systematically, and quantitative. The population of this research is the e-commerce fashion website from Indonesia from 2010 to 2018, while the sample in this study is 30 fashion e-commerce websites design from Indonesia. The category used in this study is the website design according to Flavian, Gurrea, and Orus (2009), namely appearance, navigation, content, and shopping process. The results showed that fashion e-commerce website design using the 30 e-commerce fashion website from Indonesia based on indicators from each website design category according to Flavian, Gurrea, and Orus (2009), 22 of 30 websites used all indicators in the appearance category, 26 of 30 websites used all indicators in the navigation category, all websites used indicators in the content category, and 22 of 30 websites use the entire shopping process category. This research was able to facilitate the website manager to find out what categories are considered in order to achieve the maximum website design, so that will make it easier to update the website design later.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FISIP/2019/709/051905769
Uncontrolled Keywords: Analisis isi, Fashion E-Commerce Website, dan Desain Website-Content Analysis, Fashion E-Commerce Website, and Website Design.
Subjects: 300 Social sciences > 302 Social interaction > 302.2 Communication > 302.23 Media (Means of communication)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi
Depositing User: soegeng sugeng
Date Deposited: 15 Oct 2020 08:20
Last Modified: 21 Oct 2021 07:26
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/171607
[thumbnail of Qonita Nurin Nabila.pdf]
Preview
Text
Qonita Nurin Nabila.pdf

Download (4MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item