Peranan Komitmen Organisasional sebagai Mediator Budaya Organisasi dan Kompetensi Pegawai terhadap Kinerja Pegawai (Studi pada Pengelola Daerah Irigasi di Provinsi Sulawesi Tenggara)

Patulak, MartinEffendi (2012) Peranan Komitmen Organisasional sebagai Mediator Budaya Organisasi dan Kompetensi Pegawai terhadap Kinerja Pegawai (Studi pada Pengelola Daerah Irigasi di Provinsi Sulawesi Tenggara). Doctor thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh Provinsi Sulawesi Tenggara memliki luas wilayah daratan sebesar 38.139 KM2. Dari data statistik sebagian besar penduduk di Sulawesi Tenggara bermata pencaharian sebagai petani, yaitu sebesar 57 %. Kondisi ini dikarenakan potensi lahan pertanian yang ada cukup besar yaitu; 350.000 Ha yang terdiri dari 768 Daerah Irigasi (DI). Dari potensi yang ada, daerah persawahan yang telah dikembangkan adalah sebesar 129.926 Ha. Wilayah pertanian di Provinsi Sulawesi Tenggara memiliki potensi yang sangat besar apabila dapat dikembangkan secara optimal. Salah satu daerah irigasi yang cukup potensial dan terbesar di Provinsi Sulawesi Tenggara adalah Daerah Irigasi Wawotobi dengan luas lahan Potensial 18,000. Ha. Daerah irigasi Wawotobi dibangun sejak tahun 1976 dan selesai tahun 1980. Penelitian ini bertujuan untuk dapat m enganalisis dan menjelaskan p engaruh Kompetensi Pegawai dan Budaya Organisasi terhadap Komitmen dan Kinerja Pegawai pada Pengelolaan Daerah Irigasi di Provinsi Sulawesi Tenggara dengan menggunakan sampel sebanyak 1 12 orang responden. Analisis pada penelitian ini adalah Structural Equation Modelling (SEM), hasil dari penelitian ini adalah pada hubungan tidak berpengaruh signifikannya antara variabel Kompetensi pegawai terhadap Kinerja artinya bahwa Kompetensi Pegawai Daerah Irigasi di Provinsi Sulawesi Tenggara tidak memberikan dampak terhadap penungkatan Kinerja Pegawai, sehingga untuk dapat meningkatkan Kinerja pegawai diperlukan peningkatan Komitmen Organisasi. Penelitian ini juga melihat Komitmen pegawai sebagai mediasi yang dapat memperkuat budaya organisasi terhadap peningkatan kinerja .

English Abstract

This research is motivated by the Province of Southeast Sulawesi that possess 38.139 KM of land area. From the statistical data, the majority of population of Southeast Sulawesi are farmers, amounting 57%. This condition is due to the potential of agricultural land that is large enough 350.000 Ha consisting of 768 Ha of irrigation areas. Of the existing potential, the rice fields that has been developed is 129.926 Ha. Agricultural areas in the Province of Southeast Sulawesi has a great potential if it can be developed optimally. One of the irrigation areas that is considerably has the potential and the largest land area in Southeast Sulawesi is the irrigation area of Wakatobi with 18.000 Ha of Potential land areas. The irrigation areas of Wakatobi are established since the year of 1976 and was completed in 1980. This research aims to analyze and explain the Influence of Employee Competence and Organizational Culture on the Organizational Commitment and Employee Performance on the Management of Irrigation Areas in the Province of Southeast Sulawesi by using 112 samples as respondents. The research utilize a structural equation modelling (SEM). To analyze the research`s objective The result of this research show that there is no significant influence on the realtionship between the variable of competence of the employee on their performance which means that the competence of the employee at the irrigation areas in the province of Southeast Sulawesi has no impact on the improvement of the employee`s performance. Thus, to improve the peformance of the employee require the improvement on the commitment of the organization. This research also overview the employee`s performance as a mediation which may strengthen the organizational culture of the performance improvement.

Item Type: Thesis (Doctor)
Identification Number: DES/658.3/PAT/p/061307518
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management > 658.3 Personnel management (human resource management)
Divisions: S2/S3 > Doktor Kimia, Fakultas MIPA
Depositing User: Endro Setyobudi
Date Deposited: 22 Apr 2014 13:04
Last Modified: 22 Apr 2014 13:04
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/161165
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item