Andreani, Anita (2011) Analisis Karakteristik Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan Perum BULOG Sub Divre Malang (Study di Lingkungan Perum BULOG Sub Divre Malang). Magister thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji seberapa besar determinan aspek karateristik pimpinan yang berorientasi pada pelayanan, budaya perusahaan dan motivasi terhadap kinerja pegawai Perum Bulog Sub Divre Malang. Sesuai dengan permasalahan dan tujuan penelitian yaitu menganalisis hubungan dan pengaruh antar variabel, maka jenis penelitian ini adalah penelitian explanatory . Penelitian ini dilakukan di wilayah Kota Malang, yakni pada Perum Bulog Sub Divre Malang. Adapun waktu penelitian berlangsung pada tahun 2010. Dari nilai koefisien determinasi R Square menunjukkan nilai sebesar 0.607 atau 60.7%. Artinya bahwa variabel kinerja pegawai dipengaruhi sebesar 60.7% oleh karakteristik pimpinan, budaya perusahaan dan motivasi, sedangkan sisanya 39.3% dipengaruhi oleh variabel lain di luar ketiga variabel bebas yang diteliti dalam penelitian ini. Secara bersama-sama variabel karakteristik kepemimpinan, budaya perusahaan dan motivasi secara signifikan berpengaruh terhadap kinerja karyawan Sub Divre Malang. Besarnya kontribusi ketiga variabel tersebut terhadap kinerja karyawan adalah sebesar 57.7%. Secara parsial diperoleh hasil bahwa tidak terdapat pengaruh dari karakteristik pimpinan terhadap kinerja karyawan Perum BULOG Divre Malang dengan tingkat signifikansi 0.214. Terdapat pengaruh positif signifikan motivasi terhadap kinerja karyawan Perum BULOG Divre Malang dengan tingkat signifikansi 0,000. Terdapat pengaruh positif signifikan budaya perusahaan terhadap kinerja karyawan Perum BULOG Divre Malang dengan tingkat signifikansi 0,001. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, maka peneliti menyarankan beberapa hal sebagai berikut untuk dapat meningkatkan pelayanan publik terutama di Perum BULOG Sub Divre Malang, perlu dilakukan pendekatan oleh pemimpin di lingkungan Perum BULOG Sub Divre Malang kepada karyawannya, agar dapat lebih memahami setiap kemampuan dan keinginan karyawan yang dipimpinnya. Disamping itu pula, Perum BULOG khususnya dapat melakukan peningkatan budaya perusahaan melalui inovasi serta keberanian dalam mengambil resiko dengan memperhatikan hal-hal yang detail yaitu dengan merencanakan program-program yang akan dilaksanakan dengan sebaikbaiknya sehingga tidak terjadi perbedaan persepsi dalam menterjemahkan kebijakankebijakan yang dibuat dalam pelaksanaannya di lapangan. Untuk penelitian selanjutnya, dapat ditambahkan konsep mengenai lingkungan kerja yang kondusif, karena lingkungan kerja yang nyaman dan suasana kerja yang kondusif akan dapat meningkatkan kinerja karyawan Perum BULOG khususnya Perum BULOG Sub Divre Malang.
English Abstract
Aim from watchfulness this is to consider how big determinant aspect characteristics leadership oriented in service, company culture and motivation towards performance official Perum Bulog Sub Divre Malang. As according to troubleshoot and aim watchfulness that is analyze connection and Influence deliver variable, so kind watchfulness this be watchfulness explanatory. Watchfulness this do at area Malang city, that is in Perum Bulog Sub Divre Malang. As to time watchfulness go on in year 2010. From value coefficient determination R Square show value as big as 0.607 or 60.7%. Mean that variable performance official influence as big as 60.7% by characteristics leadership, company culture and motivation, while rest 39.3% influence by variable o r outside third variable free canvass in watchfulness this. According to toge r variable characteristics leadership, company culture and motivation according to significant influential towards performance employee Sub Divre Malang. Magnitude contribution third variable towards performance employee be as big as 57.7%. According to partial get result that not found influence from characteristics leadership towards performance employee Perum BULOG Divre Malang with level signifikansi 0.214. Found influence positive significant motivation towards performance employee Perum BULOG Divre Malang with level signifikansi 0.000. Found influence positive significant culture company towards performance employee Perum BULOG Divre Malang with level signifikansi 0.001. Based on result watchfulness, so researcher imply several things as follows to can increase service public especially at Perum BULOG Sub Divre Malang, necessary do approach by leader at environment Perum BULOG Sub Divre Malang to employee, so that can more realize every ability and willing employee to be led. Beside that also, Perum BULOG especially can do enhanced company culture pass innovation with courage in take risk with pay attention matters detail that is with plan programs carry out with as well possible so that not happen difference perception in translate wisdoms make in execution at field. To watchfulness fur rmore, Can add concept environmental work kondusif, Because environment work cozy and Atmosphere work kondusif can increase performance employee Perum BULOG especially Perum BULOG Sub Divre Malang.
Item Type: | Thesis (Magister) |
---|---|
Identification Number: | TES/658.312/AND/a/041102403 |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management > 658.3 Personnel management (human resource management) |
Divisions: | S2/S3 > Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis |
Depositing User: | Endro Setyobudi |
Date Deposited: | 05 Aug 2011 13:56 |
Last Modified: | 05 Aug 2011 13:56 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/159500 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |