Mandayanti, Novita (2012) Pengaruh Pemberdayaan Psikologis dan Komitmen Afektif terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai (Studi pada Dinas Tata Kota dan Pengawasan Bangunan Kota Mataram). Magister thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini menganalisis pengaruh pemberdayaan psikologis dan komitmen afektif terhadap kepuasan kerja dan kinerja pegawai khususnya pada pegawai Dinas Tata Kota Mataram. Sampel dalam penelitian ini adalah 99 pegawai Dinas Tata Kota Mataram termasuk pegawai yang berstatus sebagai pegawai negeri sipil (PNS) dan Honorer. Data dianalisis menggunakan Partial Least Square (PLS). Hasil analisis mendukung kelima hipotesis, yaitu pemberdayaan psikologis dan komitmen afektif memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja, pemberdayaan psikologis dan komitmen afektif memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai serta kepuasan kerja memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Selain itu, terdapatnya hubungan secara tidak langsung antara pemberdayaan psikologis dan komitmen afektif terhadap kinerja pegawai melalui kepuasan kerja. Dari hasil membuktikan bahwa hubungan tidak langsung pemberdayaan psikologis terhadap kinerja pegawai melalui kepuasan memiliki pengaruh yang positif dan signifikan sedangkan komitmen afektif terhadap kinerja melalui kepuasan kerja memiliki pengaruh yang tidak signifikan. Implikasi utama dalam penelitian ini adalah Dinas Tata Kota Mataram perlu lebih memperhatikan pemberdayaan psikologis dan komitmen afektif pegawainya, karena faktor-faktor ini dapat mempengaruhi tingkat kepuasan kerja pegawai yang selanjutnya akan memberikan dampak pada hasil kinerja mereka. Bila pemberdayaan psikologis dan komitmen afektif pegawai berada pada level yang tinggi maka kepuasan kerja pegawai akan meningkat yang diiringi dengan peningkatan kinerja pegawai.
English Abstract
This study analyzes influence of psychological empowerment and affective commitment on job satisfaction and employee performance, especially for employees in Dinas Tata Kota Mataram. sample of this study was 99 employees in Dinas Tata Kota Mataram, including employees who have status as civil servants (PNS) and Honorary. data was analyzed by using Partial Least Square (PLS). result of analysis supported fifth hypo sis, that psychological empowerment and affective commitment had a positive and significant influence on job satisfaction, psychological empowerment and affective commitment had a positive and significant influence on performance of employee and job satisfaction had a positive and significant impact on employee performance. In addition, re was an indirect relationship between psychology empowerment and affective commitment to employee performance through job satisfaction. From result proved that indirect relationship of psychological empowerment to employee performance had positive influence and significant while affective commitment to performance through job satisfaction did not have significant influence. main implication of this study was Dinas Tata Kota Mataram needed more attention to psychological empowerment and affective commitment its employees, because se factors could affect level of satisfaction for employee`s jobs which would give an impact on result of ir performance. If psychological empowerment and affective commitment of employee were at higher level, satisfaction of employees` jobs would increase which was accompanied by increasing of employee performance.
Item Type: | Thesis (Magister) |
---|---|
Identification Number: | TES/658.3/MAN/p/041201997 |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 658 General management > 658.3 Personnel management (human resource management) |
Divisions: | S2/S3 > Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis |
Depositing User: | Endro Setyobudi |
Date Deposited: | 09 Aug 2012 10:25 |
Last Modified: | 09 Aug 2012 10:25 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/159438 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |