Uji Kuat Tekan Bata Merah Menggunakan Mortar Pasir Kwarsa,

Rahman, HilmanAulia (2016) Uji Kuat Tekan Bata Merah Menggunakan Mortar Pasir Kwarsa,. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Batu bata merah merupakan salah satu unsur bangunan yang banyak digunakan di Indonesia, oleh karena itu penting untuk mengetahui seberapa besar kekuatan dari batu bata merah. Ada banyak metode pengujian kuat tekan batu bata merah yang bisa digunakan, sehingga menimbulkan perbedaan hasil kuat tekan batu bata dari tiap metode pengujian. Pada penelitian ini dilakukan proses pengujian batu bata merah dari tiap metode pengujian. Metode pengujian yang dipakai yaitu SNI dan ASTM dengan model benda uji untuk SNI sebanyak 4 model (Kubus, SNI 6 mm, SNI 1 cm, SNI 2 cm), sedangkan untuk metode ASTM model yang diuji hanya satu sesuai dengan keteapan yang terncantuk di ASTM C67. Untuk proses pengujian yang mengacu pada SNI permukaan benda uji diberi beban hingga mencapai beban maksimum dengan kecepatan 2 Kg/cm2/det. Sedangkan untuk metode ASTM benda uji diberi beban hingga mencapai beban maksimum dengan kecepatan 907,125 Kg/menit. Hasil kuat tekan metode SNI maupun ASTM didapat dari beban tekan tertinggi dibagi bidang yang dibebani. Jenis batu bata merah yang digunakan pada penelitian ini adalah batu bata merah produksi Gondanglegi dan batu bata merah produksi Turen. Hasil proses pengujian menunjukkan perbedaan yang cukup signifikan antara model benda uji yang mengacu ASTM dan model benda uji yang mengacu pada SNI, dimana model benda uji yang mengacu pada ASTM mempunyai kuat tekan rata-rata sebesar 62,002 Kg/cm2 untuk Gondanglegi dan 60,596 Kg/cm2 untuk Turen, sedangkan untuk rata-rata kuat tekan terbesar yang mengacu pada metode SNI yaitu model SNI 2 cm untuk Gondanglegi dengan kuat tekan sebesar 21,604 Kg/cm2 dan model SNI 1 cm untuk Turen dengan kuat tekan sebesar 24,014 Kg/cm2.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2016/845/051609659
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 624 Civil engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 31 Oct 2016 13:17
Last Modified: 22 Oct 2021 02:58
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/145118
[thumbnail of 4._HALAMAN_IDENTITAS_TIM_PENGUJI_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
4._HALAMAN_IDENTITAS_TIM_PENGUJI_SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 5._RIWAYAT_HIDUP.pdf]
Preview
Text
5._RIWAYAT_HIDUP.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 7._DAFTAR_ISI.pdf]
Preview
Text
7._DAFTAR_ISI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 6._KATA_PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
6._KATA_PENGANTAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 8._RINGKASAN.pdf]
Preview
Text
8._RINGKASAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 9._SUMMARY.pdf]
Preview
Text
9._SUMMARY.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 10._BAB_I.pdf]
Preview
Text
10._BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 11._BAB_II.pdf]
Preview
Text
11._BAB_II.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 13._BAB_IV.pdf]
Preview
Text
13._BAB_IV.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 12._BAB_III.pdf]
Preview
Text
12._BAB_III.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 14._BAB_V.pdf]
Preview
Text
14._BAB_V.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 15._DAFTAR_PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
15._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 16._LAMPIRAN_1_DATA_TANAH.pdf]
Preview
Text
16._LAMPIRAN_1_DATA_TANAH.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 17._LAMPIRAN_2_DATA_PENGUKURAN.pdf]
Preview
Text
17._LAMPIRAN_2_DATA_PENGUKURAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 18._LAMPIRAN_3_DATA_MORTAR.pdf]
Preview
Text
18._LAMPIRAN_3_DATA_MORTAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 21._LAMPIRAN_6_DATA_SNI_2_CM.pdf]
Preview
Text
21._LAMPIRAN_6_DATA_SNI_2_CM.pdf

Download (4MB) | Preview
[thumbnail of 19._LAMPIRAN_4_DATA_ASTM.pdf]
Preview
Text
19._LAMPIRAN_4_DATA_ASTM.pdf

Download (4MB) | Preview
[thumbnail of 22._LAMPIRAN_7_DATA_SNI_6_MM.pdf]
Preview
Text
22._LAMPIRAN_7_DATA_SNI_6_MM.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of 1._JUDUL.pdf]
Preview
Text
1._JUDUL.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 23._LAMPIRAN_8_DATA_KUBUS.pdf]
Preview
Text
23._LAMPIRAN_8_DATA_KUBUS.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of 3._PERNYATAAN_ORISINALITAS_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
3._PERNYATAAN_ORISINALITAS_SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 2._LEMBAR_PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2._LEMBAR_PENGESAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item