Pengaruh Massa Alir Bahan Bakar dan Jarak Selubung Dengan Bejana Terhadap Efisiensi Sistem Pemanasan Menggunakan Perforated Burner”

Engkuma, Iyan (2016) Pengaruh Massa Alir Bahan Bakar dan Jarak Selubung Dengan Bejana Terhadap Efisiensi Sistem Pemanasan Menggunakan Perforated Burner”. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kompor gas merupakan alat yang digunakan untuk merubah energi kimia bahan bakar menjadi energi panas yang digunakan untuk proses memassak. Penggunaan selubung merupakan salah satu cara untuk meningkatkan efisiensi sistem pemanasan menggunakan kompor gas. Tujuan dilakukannya penelitian ini untuk mengetahui pengaruh jarak selubung dengan Bejana terhadap efisiensi sistem pemanasan pada tiap tiap variasi massa alir, yaitu 750, 1000, 1250, 1500, 1750 dan 2000 ml/menit dan didapatkan jarak yang optimum pada setiap variasinya.Variasi jarak selubung dengan Bejana yang digunakan adalah 3,4,5,6,7,dan 8 mm. Selubung yang digunakan pada penelitian ini terbuat dari bahan keramik. Data yang diamati adalah efisiensi, distribusi energi panas dan kehilangan energi yang diradiasikan selubung. Hasil yang didapatkan mengidikasikan bahwa tiap massa alir bahan bakar yang berbeda didapatkan jarak optimim antara selubung dan Bejana yang berbeda. Efisiensi tertinggi pada berbagai variasi jarak didapatkan pada jarak 7mm dengan massa alir bahan bakar 1000 ml/menit yaitu sebesar 68,45%

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2016/840/051609654
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 31 Oct 2016 11:13
Last Modified: 22 Oct 2021 02:54
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/145111
[thumbnail of 3._SK_PENGUJI.pdf]
Preview
Text
3._SK_PENGUJI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 5._KATA_PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
5._KATA_PENGANTAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 4._PERNYATAAN_ORISINALITAS_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
4._PERNYATAAN_ORISINALITAS_SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 6._Ringkasan.pdf]
Preview
Text
6._Ringkasan.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_II_(bolak_balik).pdf]
Preview
Text
BAB_II_(bolak_balik).pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_I_(bolak_balik).pdf]
Preview
Text
BAB_I_(bolak_balik).pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_III_(bolak_balik).pdf]
Preview
Text
BAB_III_(bolak_balik).pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_IV_(bolak_balik).pdf]
Preview
Text
BAB_IV_(bolak_balik).pdf

Download (4MB) | Preview
[thumbnail of BAB_V_(bolak_balik).pdf]
Preview
Text
BAB_V_(bolak_balik).pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_ISI_(bolak_balik).pdf]
Preview
Text
DAFTAR_ISI_(bolak_balik).pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA_(bolak_balik).pdf]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA_(bolak_balik).pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Kuisioner_(lampiran_tidak_bolak_balik).pdf]
Preview
Text
Kuisioner_(lampiran_tidak_bolak_balik).pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of lembar_peruntukan.pdf]
Preview
Text
lembar_peruntukan.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 1._Cover.pdf]
Preview
Text
1._Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 2._LEMBAR_PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2._LEMBAR_PENGESAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item