Pengaruh campuran kaolin dan arang terhadap keausan dan kekerasan keramik tradisional,

Arifin, MochZainal (2015) Pengaruh campuran kaolin dan arang terhadap keausan dan kekerasan keramik tradisional,. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Keramik adalah campuran bahan anorganik (senyawa yang berasal dari mineral) dengan air dan dibakar sampai suhu kematangan (vitrifikasi). Tahapan - tahapan produk keramik dibuat yang baik melalui proses penggilingan, pembentukan, pengeringan dan pembakaran sampai suhu diatas 1000oC selama 10 jam. Umumnya pembuatan keramik sering terjadi kerusakan yang disebabkan karena rendahnya kualitas green ceramic. Tanah liat yang sebelumnya bahan mentah diproses menjadi keramik, yang harus diperhatikan mengenai sifat dari keramik yaitu ukuran partikel serta distribusi (penyebaran) ukuran partikel yang mempengaruhi kerapatannya atau semakin banyak pori - pori yang terperangkap didalam permukaan keramik maka tingkat porositasnya semakin besar demikian pula kekerasan juga akan menurun. Dalam penelitian ini untuk memperbaiki sifatnya, keramik di proses melalui kompaksi dengan alat penekan pada tekanan 200 bar dan dicampur dengan air, kaolin dan arang, perbandingannya yaitu 5 ml, 7,25 ml, 10 ml, 12,25 ml dan penambahan keramik 100 g dengan suhu pembakaran 800oC. Hasilnya pada keausan semakin sedikit kaolin dan arang maka nilai keausan menurun. Sedangkan nilai kekerasan semakin sedikit kaolin dan arang maka nilai kekerasan meningkat.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2015/529/051506029
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 09 Sep 2015 10:03
Last Modified: 21 Oct 2021 03:20
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/143638
[thumbnail of Cover_Skripsi.pdf]
Preview
Text
Cover_Skripsi.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_4.pdf]
Preview
Text
BAB_4.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_5.pdf]
Preview
Text
BAB_5.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Daftar_tabel.pdf]
Preview
Text
Daftar_tabel.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Daftar_gambar.pdf]
Preview
Text
Daftar_gambar.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Daftar_Pustaka.pdf]
Preview
Text
Daftar_Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Kata_pengantar.pdf]
Preview
Text
Kata_pengantar.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Lembar_pengesahan.pdf]
Preview
Text
Lembar_pengesahan.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Ringkasan.pdf]
Preview
Text
Ringkasan.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_3.pdf]
Preview
Text
BAB_3.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_1.pdf]
Preview
Text
BAB_1.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_2.pdf]
Preview
Text
BAB_2.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item