Sulistiono, Reky (2016) Hubungan Derajat Asma Dengan Harga Diri Pada Pasien Asma Di Poli Paru Rumah Sakit Dr.Soepraoen Malang. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Derajat asma merupakan sekumpulan dari manifestasi atau gejala dari penyakit asma yang dapat dibedakan berdasarkan keparahan gejalanya. Gejala-gejala dari penyakit asma dapat mempengaruhi harga diri dari pasien asma. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan derajat asma dengan harga diri pada pasien asma di poli paru Rumah Sakit Dr.Soepraoen Malang. Desain penelitian menggunakan deskriptif corelation yang menggunakan pendekatan Cross sectional. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner. Jumlah responden sebanyak 30 responden, menggunakan teknik total sampling. Data yang diperoleh diolah secara statistik dengan menggunakan uji Spearman Rank. Dari hasil uji didapatkan p value sebesar 0,000 dan koefisien korealasi sebesar 0,675. Dapat disimpulkan, ada hubungan derajat asma dengan harga diri pada pasien asma di poli paru Rumah Sakit Dr.Soepraoen Malang (p < 0,05) dan didapatkan arah hubungan yang positif yaitu semakin derajat asma terkontrol maka harga diri pasien asma semakin meningkat. Saran kepada pihak Rumah Sakit khususnya di poli paru untuk memberikan perhatian lebih kepada pasien asma, tidak hanya dalam penanganan fisik saja tetapi juga dalam penanganan psikologisnya. Sehingga pasien asma dapat meningkatkan harga dirinya.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FK/2016/412/051605340 |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medicine and health > 610.7 Education, research, nursing, services of allied health personnel > 610.73 Nursing and services of allied health personnel |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Nur Cholis |
Date Deposited: | 17 Jun 2016 10:20 |
Last Modified: | 13 Jan 2022 02:13 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/126103 |
Preview |
Text
2. DAFTAR ISI dan Abstrack.pdf Download (596kB) | Preview |
Preview |
Text
15. Halaman Pengesahan.pdf Download (128kB) | Preview |
Preview |
Text
10. DAFTAR PUSTAKA fix.pdf Download (417kB) | Preview |
Preview |
Text
11. Lampiran.pdf Download (6MB) | Preview |
Preview |
Text
7. BAB 5.pdf Download (492kB) | Preview |
Preview |
Text
8. BAB 6.pdf Download (393kB) | Preview |
Preview |
Text
6. BAB 4 fix.pdf Download (666kB) | Preview |
Preview |
Text
9. BAB 7.pdf Download (273kB) | Preview |
Preview |
Text
4. BAB 2 fix.pdf Download (522kB) | Preview |
Preview |
Text
3. BAB I fix.pdf Download (374kB) | Preview |
Preview |
Text
1. Halaman Sampul.pdf Download (210kB) | Preview |
Preview |
Text
5. BAB 3 fix.pdf Download (287kB) | Preview |
Actions (login required)
View Item |