Psycholinguistics Study On Lexical Storage Among Different Language Proficiency Levels (A Case Study Of 3rd Semester Students At Faculty Of Animal Husbandry Of Universitas Brawijaya)

Dewi, Irma (2014) Psycholinguistics Study On Lexical Storage Among Different Language Proficiency Levels (A Case Study Of 3rd Semester Students At Faculty Of Animal Husbandry Of Universitas Brawijaya). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kita menggunakan bahasa sebagai media untuk mengekspresikan ide-ide, perasaan, dan pikiran. Psikolinguistik melingkupi proses kognitif yang membuat otak manusia dapat memproses kalimat. Dalam mental lexicon terdapat bagian yang disebut lexical storage, dimana bagian ini berfungsi untuk memproses katakata. Karena itu dalam studi ini penulis akan menjawab rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu (1) jenis-jenis asosiasi kata apa saja yang dihasilkan dari respon mahasiswa semester tiga di Fakultas Peternakan? (2) apakah terdapat perbedaan antara tingkat kemampuan berbahasa yang berbeda? Penulis menggunakan studi kualitatif untuk mendeskripsikan fenomena yang dipelajari secara jelas dan sistematis. Studi deskripsi secara kontekstual digunakan karena studi ini bertujuan untuk menganalisis respon dari mahasiswa semester tiga di Fakultas Peternakan di Universitas Brawijaya. Studi ini menggunakan Word Association Test sebagai instrument serta Peppard’s Word Association Types untuk menganalisis data. Penulis mengadakan tes kepada 36 (tiga puluh enam) responden, diantaranya 17 (tujuh belas) responden yang berasal dari tingkatan pemula (405- 600) dan 19 (Sembilan belas) responden yang berasal dari tingkatan pemula kebawah (<405). Total dari semua respon adalah 247 (dua ratus empat puluh tujuh) kata, melingkupi paradigmatik: koordinasi, hiponim, sinonim; sintakmatik: kata sanding, multi kata, ensiklopedi serta jenis asosiasi kata baru. Kata sanding serta ensiklopedik merupakan jenis asosiasi yang paling banyak ditemukan pada kedua kelompok. Sehingga penulis mengambil kesimpulan bahwa tidak terdapat perbedaan antara kedua tingkatan berbahasa. Keduanya memiliki pola yang sama dalam merespon kata dan memiliki kecenderungan untuk menjawab dengan menggunakan kata-kata yang telah mereka ketahui melalui penggalamanpenggalaman sebelumnya. Bagi para peneliti selanjutnya yang berminat untuk melakukan penelitian tentang topic ini, penulis menyarankan untuk melakukan penelitian tentang lexical storage pada jurusan ilmu yang berbeda sebagai topik selanjutnya.

English Abstract

We use language as the media to represent our ideas, feeling, and mind or thought. Psycholinguistics covers cognitive processes that make human brain possible to generate a grammatical and meaningful sentence. Inside the mental lexicon there is lexical storage that concerns how the words are stored and processed in our brain. There are two problems to be solved, namely: (1) What are the word association types from the responses produced by the third semester students at Faculty of Animal Husbandry? (2) Are there any differences in word association types among different language proficiency levels? To conduct this research the writer used case study on qualitative research as the research design. The data of this study were the responses of the third semester students at Faculty of Animal Husbandry on Word Association Test. This study used Word Association Test as the instrument and Peppard’s Word Association Type to analyze the data. The writer held the test to 36 (thirty-six) participants in which there are, 17 (seventeen) participants from language proficiency level beginner (405-600), and 19 (nineteen) participants from language proficiency level under-beginner (<405). In total, the responses were 247 (two hundred and forty-seven) covering paradigmatics: coordination, hyponymy, and synonymy; syntagmatics: collocation, multi word, and encyclopedic; and other relations. Collocation and encyclopedic relation were the most types found in both groups. So, the writer concludes that there is no difference between the Beginner level students with Under-Beginner level students. They had a tendency to answer based on knowledge and experiences for the words and linked the prompt words with the word that had syntactic relation with the stimulus words. The writer suggests the further researcher who wants to conduct other research in this topic; to propose lexical storage among different field students to be the next case study.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FBS/2014/121/051400946
Uncontrolled Keywords: psikolinguistik, leksis, lexical item, lexical storage, tes asosiasi kata.
Subjects: 400 Language > 420 English and Old English (Anglo-Saxon)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Inggris
Depositing User: Hasbi
Date Deposited: 13 Feb 2014 08:44
Last Modified: 18 Oct 2021 03:27
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/100805
[thumbnail of THESIS_IRMA_DEWI_(0911113105).pdf]
Preview
Text
THESIS_IRMA_DEWI_(0911113105).pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item