Students’ Errors in Pronouncing English Vowels: A Case Study of the First Year Students of English Study Program of Faculty of Culture Studies

Putri, IntanMelani (2011) Students’ Errors in Pronouncing English Vowels: A Case Study of the First Year Students of English Study Program of Faculty of Culture Studies. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Dalam proses mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa asing, para mahasiswa mungkin akan menemui beberapa kesulitan dan melakukan kesalahan karena perbedaan sistem bahasa antara bahasa asing dan bahasa ibu. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti: (1) kesalahan dan (2) faktor-faktor yang mungkin mempengaruhi kesalahan yang dilakukan oleh mahasiswa tahun pertama jurusan Sastra Inggris dalam pengucapan huruf vokal bahasa inggris. Penelitian ini mengaplikasikan pendekatan kualitatif. Penulis menggunakan studi kasus sebagai model penelitian karena studi ini dimaksudkan untuk menggali pemahaman mendalam tentang kesalahan pengucapan yang dilakukan para mahasiswa dan mengungkap alasan kenapa kesalahan itu terjadi. Sampel dalam penelitian ini adalah 39 mahasiswa tahun ajaran pertama di 13 kelas Academic Speaking Fakultas Ilmu Budaya Universitas Brawijaya. Dalam data analisis, peneliti melakkan proses identifikasi kesalahan, deskripsi kesalahan, dan penjelasan kesalahan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada 6 kesalahan dominan yang dilakukan mahasiswa dengan persentase tertinggi dibandingkan dengan huruf vokal yang lain: /i:/ (94.9%), /α:/ (77.8%), /ɔ:/ (88.9%), /u:/ (95.7%), /з:/( 74.4%), and /ə/ (59.8%). Kesalahan-kesalahan tersebut bisa dikategorikan ke dalam 3 kategori: pemanjangan, pemendekan dan penggantian. Ada dua faktor yang mungkin mempengaruhi terjadinya kesalahan tersebut: pengaruh bahasa ibu serta tingkat keterkenalan dengan kata-kata bahasa Inggris yang diberikan. Teori tentang age at first exposure to the L2, years of L2 use, gender, maupun exposure tidak memberikan pengaruh di dalam penelitian ini. Peneliti menyarankan agar peneliti selanjutnya melakukan penelitian pada bahasa lisan. Mereka bisa meneliti kesalahan pengucapan dengan aspek yang berbeda, seperti: kesalahan pada system konsonan atau bagaimana kesalahan tersebut muncul pada mahasiswa dengan latar belakang kompetensi yang berbeda.

English Abstract

During the process of learning English as a foreign language, students would possibly encounter some difficulties and produce errors because of the different system between their language and the target language. This study is aimed to investigate: (1) the kinds of errors and (2) the possible factors of errors produced by the first year English students in pronouncing English vowels. The approach used is qualitative. In this study, case study research design is used to gather an in depth understanding of students‟ error pronunciation and to reveal the reason why the error happens. The samples are 39 first year students in 13 Academic Speaking classes of English Department of Faculty of Culture Studies, Brawijaya University. In analyzing the data, the researcher did the process of errors identification, description, and explanation. This study shows that there are 6 dominant errors produced by the students with the highest percentage compared to the other vowels: /i:/ (94.9%), /α:/ (77.8%), /ɔ:/ (88.9%), /u:/ (95.7%), /з:/( 74.4%), and /ə/ (59.8%). The students‟ errors pronunciation can be classified into three categories: the lengthening, the shortening, and the substitution. There are two factors which possibly caused the errors: L1 interference and familiarity. The theory of age at first exposure to the L2, years of L2 use, gender, or exposure are not reflected in the result of this study. The researcher suggests the next researcher to conduct more research on spoken language. They can investigate different aspect of students‟ error pronunciation, such as: error on the consonant system or how the different levels of students produce the errors.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FBS/2011/40/051103995
Subjects: 400 Language > 420 English and Old English (Anglo-Saxon)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Inggris
Depositing User: Unnamed user with email repository.ub@ub.ac.id
Date Deposited: 04 Oct 2011 13:43
Last Modified: 18 Oct 2021 05:50
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/100378
[thumbnail of 051103995.pdf]
Preview
Text
051103995.pdf

Download (4MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item