Telaah Kritis Sustainabilitas Lembaga Keuangan Mikro Syariah (Studi Kasus Baitul Maal Wat Tamwil Mandiri Ukhuwah Persada Jawa Timur (BMT Muda))

Atsauri, Hilmi Haidar (2018) Telaah Kritis Sustainabilitas Lembaga Keuangan Mikro Syariah (Studi Kasus Baitul Maal Wat Tamwil Mandiri Ukhuwah Persada Jawa Timur (BMT Muda)). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hasil identifikasi bagaimana faktorfaktor pengaruh sustainabilitas mempengaruhi keadaan sustainabilitas Baitul Maal Wat Tamwil Mandiri Ukhuwah Persada Jawa Timur (BMT MUDA). Untuk itu digunakan Teknik analisis data yang mencakup reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan kemudian disusun sistematis sehingga peneliti dapat melihat dan menelaah komponen-komponen penting dari sajian data, kemudian data disajikan dalam bentuk penjelasan singkat. Hasilnya menunjukkan Ditemukan beberapa faktor yang dalam penerapannya berdampak negatif pada sustainabilitas BMT MUDA diantaranya adalah faktor permodalan (permasalahan pendanaan, partisipasi anggota, pemberian pembiayaan), SDM, dan kelembagaan (permasalahan SOP, inovasi produk). Sehingga hal tersebutlah yang melemahkan keadaan BMT Diluar hal tersebut terdapat juga beberapa faktor yang berdampak positif dimana faktor-faktor tersebut membantu menjaga sustainabilitas BMT MUDA diantaranya adalah permodalan (permasalahan hubungan dengan anggota), kelembagaan (permasalahan GCG, inovasi teknologi), kemitraan, regulasi dan pengawasan.

English Abstract

-

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FE/2018/73/051802842
Uncontrolled Keywords: Faktor-faktor Sustainabilitas, Sustainabilitas BMT MUDA, Permodalan, Pengawasan
Subjects: 200 Religion > 297 Islam, Babism, Bahai Faith > 297.2 Islamic doctrinal theology ('aqa'id and Kalam); Islamic and secular disciplines; Islam and other systems of belief > 297.27 Islam and social sciences > 297.273 Islam and economics
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Yusuf Dwi N.
Date Deposited: 30 Apr 2018 01:43
Last Modified: 02 Nov 2021 05:28
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/9988
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (57kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (885kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (315kB)
[thumbnail of BAGIAN DEPAN.pdf] Text
BAGIAN DEPAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (386kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (23MB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (124kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (661kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (82kB)

Actions (login required)

View Item View Item