Ismail, Mochamad Taufik (2017) Pemberdayaan Masyarakat Dan Pengembangan Ekonomi (Studi Di Desa Pagersari Kecamatan Ngantang Kabupaten Malang). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Skripsi yang berjudul “Pemberdayaan Masyarakat dan Pengembangan Ekonomi (Studi di Desa Pagersari Kecamatan Ngantang Kabupaten Malang)”, berawal dari ketertarikan penulis terhadap tugas dan fungsi pemerintah desa yakni pemberdayaan masyarakat. Penelitian ini dilaksanakan untuk melihat bagaimana kegiatan pemberdayaan yang dilaksanakan pada desa yang menyandang status desa tertinggal menurut IDM (Index Desa Membangun). Kajian teori yang digunakan dalam penelitian yakni Teori Pemberdayaan Masyarakat yang dikemukakan oleh Jim Ife. Pemberdayaan Masyarakat dibaginya menjadi enam dimensi pengembangan diantaranya sosial, ekonomi, budaya, politik, spiritual, dan lingkungan. Penelitian ini mengambil dimensi pengembangan ekonomi untuk menganalisa permasalahan, karena fokus penelitian mengarah kepada peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat. Untuk mempertajam analisa, prinsip Pemberdayaan Masyarakat yang dikemukakan oleh Jim Ife yakni Pengembangan yang terintegerasi, Penegakkan HAM, Partisipasi, Berkelanjutan, Pembangunan Komunitas. Metode yang digunakan adalah jenis penelitian deskriptif dengan metode kulitatif. Teknik pengumpulan data yang dilaksanakan penulis dengan observasi, wawancara, dan studi kepustakaan. Sasaran analisis dan informan dalam penelitian ini adalah kepala desa, ketua BPD (Badan Permusyawaratan Desa), ketua kelompok masyarakat, ketua koperasi, sekretari KUD (Koperasi Unit Desa) dan berbagai unsur masyarakat. Data yang didapat dari pelaksanaan observasi, wawancara, dan studi pustaka diintepretasikan berdasarkan kajian pustaka. Sehingga dari beberapa kegiatan penelitian tersebut dapat ditarik sebuah kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan proses pemberdayaan yang dilaksanakan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat petani dan peternak dilakukan dengan pembentukan berbagai kelompok masyarakat yang mengakomodasi kepentingan dan sebagai forum pemecahan permasahalan masyarakat. Respon masyarakat yang kurang begitu aktif mengakibatkan kurang efektifnya program pemberdayaan di Desa Pagersai.
English Abstract
Thesis entitled "empowerment and Economic development of the community's farmers and ranchers Pagersari Village sub district of Malang Ngantang", derived from the author's interest against the duties and functions of the Government of the village i.e. community empowerment. This research was carried out to see how empowering activities implemented at the village that bears the status of the village left behind according to IDM (Index Village Build). The study of theory used in the study i.e. community empowerment Theory advanced by Jim Ife. Community empowerment recently Ryan into six dimensions of development including social, economic, cultural, political, spiritual, and environmental. This research takes the dimensions of economic development to analyse the problems, because the focus of the research leads to improved economic well-being of the community. To sharpen the analysis, community empowerment principle expressed by Jim Ife i.e. development terintegerasi, the upholding of HUMAN RIGHTS, participation, sustainable, community building. The method used is the type of descriptive study with the method kulitatif. The technique of data collection conducted observation, interviews with writers, and the study of librarianship. Target analysis and informants in this study is the village chief, Chair of the BPD (Consultative Body of village), Chairman of the community groups, cooperative, business Secretary VILLAGE (the village Unit Cooperatives) and various elements of society. The data gained from the implementation of the observation, interviews, literature studies and diintepretasikan based on a review of the literature. So from some of the research activities can be drawn a conclusion. The results showed the empowerment process was implemented to improve the welfare of the Community farmers and ranchers do with formation of various groups of society which accommodates the interests and as a forum the breaking of the permasahalan community. Response community who are less active so resulted in less effective empowerment program in the village of Pagersari.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FIS/2017/520/051706081 |
Uncontrolled Keywords: | Pemberdayaan, Ekonomi, Petani, Peternak |
Subjects: | 300 Social sciences > 320 Political science (Politics and government) > 320.8 Local government > 320.84 Rural government |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan |
Depositing User: | Yusuf Dwi N. |
Date Deposited: | 03 Aug 2017 02:13 |
Last Modified: | 10 Dec 2020 07:48 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/988 |
![]() |
Text
Mochamad Taufik Ismail.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |