Ikatan Protein Lysenin dari Coelomic Fluid Cacing Tanah (Lumbricus rubellus) dengan Sphingomyelin Sebagai Agen Kokemoterapi pada Sel Kanker Colon (HT-29) secara Insillico

Wulandari, Kadek Frida (2017) Ikatan Protein Lysenin dari Coelomic Fluid Cacing Tanah (Lumbricus rubellus) dengan Sphingomyelin Sebagai Agen Kokemoterapi pada Sel Kanker Colon (HT-29) secara Insillico. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kanker kolon adalah penyakit keganasan neoplasma yang berasal atau tumbuh disaluran usus besar dan didefinisikan sebagai keganasan yang terjadi di usus besar (kolon). Di dunia kanker kolon menduduki peringkat keempat sedangkan Indonesia sendiri, kanker kolon menempati urutan ke tiga setelah kanker lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mencari alternatif lain untuk membantu agen kemoterapi yang sudah ada sebelumnya yaitu 5-FU untuk mengobati kanker kolon. Yang mana sudah diketahui 5-FU masih banyak kekurangan sebagai agen kemoterapi diharapkan dari sample yang dipakai oleh penelitian ini yaitu lysenin mampu menjadi agen kokemoterapi untuk kanker kolon. Lysenin yang berasal dari coelomic fluid cacing Lumbricus rubellus akan berikatan dengan ligand sphingomyelin dengan metode docking yang dimana hasilnya akan berupa kompleks ikatan baru. Kemudian kompleks baru tersebut akan diuji coba dengan kompleks membran hnRNP M4 pada kanker kolon dengan metode docking juga dan akan dilihat apakah ada kekuatan ikatan antara kompleks ikatan lysenin sphingomyelin dengan hnRNP M4.

English Abstract

Colorectal cancer is a malignant neoplasm disease and is defined as a malignancy that occurs in the large intestine. In the world colon cancer ranks fourth meanwhile in Indonesia, colon cancer placed in the third rank after another cancer. The aim of this study is to know binding affinity between lysenin-sphingomyelin and hnRNP M4 as alternative way to help chemotherapy agent that already exist. Already know that 5-FU still lacks weakness so in this study hope that the sample that test in this study that is lysenin can be co-chemotherapy agent for colon cancer. Lysenin from coelomic fluid earth worm Lubricus rubellus will binding with ligand sphingomyelin with docking method where the result will be new binding complex. After that, the new complex was tested with hnRNP M4 membrane complex on colon cancer with docking method too and will see wheter there’s binding affinity between lysenin sphingomyelin binding complex with hnRNP M4. It could be concluded that binding between lysenin- sphingomyelin and hnRNP M4 have low binding affinity.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FK/2017/548/051801276
Uncontrolled Keywords: Kanker Kolon, Lysenin, Sphingomyelin, 5-FU, hnRNP M4
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 616 Diseases > 616.9 Other disease > 616.99 Tumors and miscellaneous communicable diseases > 616.994 Cancers
Divisions: Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter
Depositing User: Yusuf Dwi N.
Date Deposited: 11 Apr 2018 07:06
Last Modified: 26 Oct 2021 03:10
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/9369
[thumbnail of BAB II.pdf]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (531kB) | Preview
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (424kB) | Preview
[thumbnail of BAB IV.pdf]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (139kB) | Preview
[thumbnail of BAB III.pdf]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (189kB) | Preview
[thumbnail of 16. LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
16. LAMPIRAN.pdf

Download (379kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (136kB) | Preview
[thumbnail of BAB VI.pdf]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (313kB) | Preview
[thumbnail of BAB VII.pdf]
Preview
Text
BAB VII.pdf

Download (108kB) | Preview
[thumbnail of BAGIAN DEPAN.pdf]
Preview
Text
BAGIAN DEPAN.pdf

Download (635kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (357kB) | Preview
[thumbnail of lembar pengesahan.pdf]
Preview
Text
lembar pengesahan.pdf

Download (255kB) | Preview
[thumbnail of 0. Cover + Daftar isi.pdf]
Preview
Text
0. Cover + Daftar isi.pdf

Download (158kB) | Preview
[thumbnail of 2. ABSTRAK INDONESIA + INGGRIS.pdf]
Preview
Text
2. ABSTRAK INDONESIA + INGGRIS.pdf

Download (205kB) | Preview
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (192kB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item