Ramadheni, Rizki (2017) Implementasi E-Governance Perizinan Online Di Kotatangerang Selatan (Studi Implementasi : Sistem Informasi Manajemen Perizinan Online Simponie). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Pemerintah Kota Tangerang Selatan melakukan pengembangan terhadaap model pelayanan publiknya yang semula masih dengan pelayanan publik tradisional menjadi ke modern, pelayanan publik yang modern berbasis teknologi dan sistem informasi diharapkan memberikan keterbukaan sistem dan juga mempermudah pengguna pelayanan dalam mengaksesnya. Saat ini warga Kota Tangerang Selatan memiliki Sistem Pelayanan Perizinan Online (SIMPONIE), Pemerintah Kota Tangerang Selatan meluncurkan SIMPONIE memiliki tujuan untuk mewujudkan E-governance. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif yang bertujuan untuk memberikan informasi mengenai implementasi layanan dan dampak kepada aksesibilitas pelayanan perizinan di Kota Tangerang Selatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat beberapa efek dari penerapan layanan perizinan, diantaranya: partisipasi masyarakat dalam melakukan meningkat cukup drastis, adanya transparansi kinerja aparatur pemerintahan Kota Tangerang Selatan serta menurunan angka percaloan dikalangan dinas.
English Abstract
The South Tangerang City Government undertook the development of its original public service model with modern public services to modern, modern public services based on technology and information systems are expected to provide openness to the system and also facilitate service users in accessing it. Currently citizens of South Tangerang City have Online Licensing Service System (SIMPONIE), South Tangerang City Government launched SIMPONIE has a goal to realize E-governance. This research use descriptive qualitative approach which aims to provide information about service implementation and impact to accessibility of licensing service in South Tangerang City. The result of the research shows that there are some effects of the application of licensing service, such as: public participation in increasing drastically, the transparency of performance of government apparatus of South Tangerang City and the decreasing of number of brokers among the offices.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FIS/2017/1171/051801370 |
Uncontrolled Keywords: | Perizinan, Penanganan Pengaduan, Partisipasi, Sistem Informasi. |
Subjects: | 300 Social sciences > 320 Political science (Politics and government) > 320.8 Local government |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik |
Depositing User: | Budi Wahyono Wahyono |
Date Deposited: | 07 Feb 2018 01:31 |
Last Modified: | 13 Nov 2024 02:00 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/8742 |
Text
Rizki Ramadheni.pdf Download (4MB) |
Actions (login required)
View Item |