Pengetahuan, Sikap, Tindakan, Dan Kecerdasan Spiritual Mahasiswa Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan Di Universitas Brawijaya Malang Jawa Timur Angkatan 2013-2016 Terhadap Program Gemarikan

Aprilliana, Intan (2017) Pengetahuan, Sikap, Tindakan, Dan Kecerdasan Spiritual Mahasiswa Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan Di Universitas Brawijaya Malang Jawa Timur Angkatan 2013-2016 Terhadap Program Gemarikan. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian dilakukan di Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya Malang Jawa Timur pada bulan Junli-Juli 2017. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui, memahami, dan menganalisis : 1) Pengetahuan mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelauatan universitas Brawijaya Malang terhadap Program GEMARIKAN, 2) Sikap mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelauatan universitas Brawijaya Malang terhadap Program GEMARIKAN, 3) Tindakan mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelauatan universitas Brawijaya Malang terhadap Program GEMARIKAN dan 4) Kecerdasan spiritual mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelauatan universitas Brawijaya Malang terhadap Program GEMARIKAN. Jenis atau pendekatan penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif Kuantitatif. Jenis dan sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis data kualitatif dan sumber data sekunder serta primer. Analisis data terdiri dari data kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan literature, kuisoner dan dokumentasi. Populasi yang digunakan mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelauatan Universitas Brawijaya Malang angkatan 2013-2016. Pengambilan sampelkeseluruhan dengan menggunakan dengan Slovin dan untuk menghomogenkan setiap angkatan menggunakan Metode stratified random sampling. Didapatkan sampel setiap angkatan yaitu 32 responden angkatan 2013, 19 responden angkatan 2014, 24 responden angkatan 2015 dan 23 responden angkatan 2016. Instrumen penelitian yang dipakai yaitu pengetahuan, sikap, tindakan dan kecerdasan spiritual. Skala pengukuran yang digunakan adalah skala Guttman, Skala Likert dan interval skor. Teknik analisis data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah statistik deskripsi kuanitatif, kemudian data yang didapatkan dilakukan scoring, tabulating, dan interval skor. Karakteristik responden dalam penelitian ini berdasarkan jenis kelamin, program studi, dan berdasarkan suka dan tidak suka terhadap produk perikanan. Pengetahuan mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan angkatan 2013 dalam kategori sedang, angkatan 2014 sedang, angkatan 2015 rendah dan angkatan 2016 adalah rendah. Sikap pada mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya Malang angkatan 2013 adalah sedang, angkatan 2014 adalah sedang, angkatan 2015 adalah sedang dan angkatan 2016 adalah rendah. Tindakan pada mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya Malang angkatan 2013 adalah sedang, angkatan 2014 adalah rendah, angkatan 2015 adalah rendah dan angkatan 2016 adalah sedang. Untuk kecerdasan spiritual mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya Malang angkatan 2013 adalah tinggi, 2014 tinggi, 2015 tinggi dan 2016 tinggi. Implikasi penelitian pada pengetahuan, sikap dan tindakan terhadap program GEMARIKAN pada angkatan 2013, 2014, 2015 dan 2016 tergolong sedang dan rendah. Hal tersebut menunjukkan bahwa minat dari mahasiswa terhadap program tersebut masih rendah. Implikasi dampak yang bisa ditumbuhkan dari hasil penelitian ini adalah terputusnya sosialisasi pemerintah ivii kepada msyarakat atau lingkungan disekitar mahasiswa.dari hal ini diharapkan mahasiswa agar membangun kesadaran diri terkait pentingnya program GEMARIKAN, kemudian melakukan kegiatan mengajak masyarakat disekitar untuk meningkatkan konsumsi makan iakn sebagai upaya menaikkan peran dan kontribusinya terhadap sosialisasi program tersebut, mengingat mahasiswa merupakan social control dimana menjadi pihak perantara antara pemerintah dengan masyarakat.

English Abstract

Indonesia is a country that has adequate maritime potential but fish consumption figures in the community is still low; therefore the government proclaimed a program to Populate Fish Eating (GEMARIKAN). The program can not be run only by the hands of the government but also needs help from all levels of society and one of them is the students. The purpose of this study is to know, analyze and understand the level of knowledge, attitude, action, and spiritual intelligence of students of Faculty of Fisheries and Sciences of Brawijaya University of Malang, East Java, 2013-2016. The types and sources of data used are primary and secondary data. This type of research is quantitative descriptive. Primary data in the form of questionnaires and secondary data are in the form of FPIK history, contributions and achievements of FPIK, and student data. Sampling technique used is Slovin formula and stratified random sampling. Instruments in this study are knowledge, attitude, action, and spiritual intelligence. Test of validity and reliability as test for questionnaire to be spread with n = 98 and  = 0,05 then r table = 0,179 and all item question valid and reliable because r value count bigger than r table. Scale measurement for data used namely Likert scale, Guttman scale, and score interval. This research uses statistical analysis technique of quantitative description. And the data obtained then analyzed by going through the stages of scoring, tabulating, and score interval. The level of knowledge in the class of 2013 and 2014 is moderate, and than for 2015 and 2016 is low, it is due to the influence of the length of education obtained. The level of student attitudes toward the GEMARIKAN program is 2013-2015 is moderate, and 2016 is low. This can happen because of the influence of a media that can lead to options for making decisions. As for the level of action in 2013 moderate, 2014 and 2015 low, and 2016 the category is moderate. The existence of inequality between the level of knowledge and attitude it does not affect one's actions. In spiritual intelligence, batch of 2012-2016 included into the high category, it is because students have a sense of care and more focusing on choosing and consuming halal fishery products.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FPR/2017/874/051711949
Uncontrolled Keywords: GEMARIKAN, pengetahuan, sikap, tindakan, dan kecerdasan spiritual
Subjects: 300 Social sciences > 338 Production > 338.3 Other extractive industries > 338.37 Products > 338.372 Products of fishing, whaling, hunting, trapping > 338.372 7 Products of fishing, whaling, hunting, trapping (Fishing)
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > Sosial Ekonomi Agrobisnis Perikanan
Depositing User: Kustati
Date Deposited: 19 Dec 2017 02:12
Last Modified: 02 Dec 2020 15:03
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/7193
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item