Studi Nilai Impedansi Listrik Pada Jus Jeruk Keprok (Citrus Reticulla) Dengan Gula (Sukrosa) Dan Siklamat

Nisaurrohmah, Aminah (2017) Studi Nilai Impedansi Listrik Pada Jus Jeruk Keprok (Citrus Reticulla) Dengan Gula (Sukrosa) Dan Siklamat. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui nilai impedansi pada jus jeruk dengan tambahan gula dan jus jeruk dengan tambahan siklamat. Pengukuran nilai impedansi listrik pada jus jeruk menggunakan metode dielektrik dengan empat elektroda. Pengukuran dilakukan dengan menginjeksikan arus AC sebesar 100 μA pada bahan dengan rentang frekuensi 1 Hz – 1 MHz. Hasil pengukuran pada software Picoscope berupa gelombang sinusoidal. Gula yang dicampurkan pada jus jeruk dengan massa terbanyak 80 gram, siklamat yang dicampurkan dengan jus jeruk dengan massa terbanyak 0.5 gram. Hasil penelitian menunjukkan nilai impedansi listrik jus jeruk dengan tambahan massa gula lebih banyak akan mengalami kenaikan dan jus jeruk dengan tambahan massa siklamat lebih banyak akan mengalami penurunan.

English Abstract

The study aims to determine impedance value on orange juice with added sugar and orange juice with additional cyclamate. Measurements of electric impedance value in orange juice using dielectric method with four electrodes. Measurements made by injecting a current of 100 μA in materials with a frequency range of 1 Hz - 1 MHz. The measurement of results in Picoscope software is a sinusoidal wave. Sugar mixed in orange juice with the most mass of 80 grams, cyclamate mixed in orange juice with the most mass of 0.5 grams. The results showed that the electrical impedance value of orange juice with added mass of sugar would increase and orange juice with more cyclamate mass will decrease.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FMIPA/2017/353/051709693
Uncontrolled Keywords: Impedansi listrik, metode dielektrik, jus jeruk, gula, siklamat.
Subjects: 500 Natural sciences and mathematics > 537 Electricity and electronics > 537.2 Electrostatics > 537.24 Dielectrics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: Nur Cholis
Date Deposited: 25 Oct 2017 03:31
Last Modified: 23 Nov 2021 06:46
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/4374
[thumbnail of BAB IV.pdf]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (419kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (194kB) | Preview
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (84kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (870kB) | Preview
[thumbnail of BAGIAN DEPAN.pdf]
Preview
Text
BAGIAN DEPAN.pdf

Download (599kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (121kB) | Preview
[thumbnail of BAB III.pdf]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (591kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (518kB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item