Zahirah Taufik R, Fikha and Lutfi Harris, SE., M., Ak (2024) Pengaruh Persepsi Kemudahan, Persepsi Kegunaan, Dan Persepsi Risiko Terhadap Minat Menggunakan Ecommerce. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji beberapa faktor yaitu persepsi kemudahan, persepsi kegunaan, dan persepsi risiko yang memengaruhi minat menggunakan e-commerce. Penelitian ini merupakan penelitian statistik inferensial dan model regresi penelitian yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda dengan bantuan SPSS 29. Sampel penelitian ini adalah 119 Mahasiswa Aktif S1 Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya dengan menggunakan Teknik Purposive Sampling serta menggunakan metode survey dengan menyebarkan kuesioner terhadap responden penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bukti empiris bahwa persepsi kemudahan dan persepsi kegunaan berpengaruh terhadap minat menggunakan e-commerce, sedangkan persepsi risiko tidak berpengaruh dalam minat menggunakan ecommerce.
English Abstract
This research aims to examine several factors, namely perceived ease of use, perceived usefulness, and perceived risk which influence intentions in using e-commerce. This research is an inferential statistikal research and the research regression model used is multiple linear regression analysis with the help of SPSS 29. The sample of this research is 119 active undergraduate students majoring in Accounting, Faculty of Economics and Business, Brawijaya University using purposive sampling technique and using a survey method by distributing questionnaires towards research respondents. The research results show empirical evidence that perceived convenience and perceived usefulness influence intentions in using e-commerce, while perceived risk does not influence intentions in using e-commerce.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 052402 |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Annisti Nurul F |
Date Deposited: | 04 Mar 2025 03:14 |
Last Modified: | 04 Mar 2025 03:14 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/237984 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Fikha Zahirah Taufik.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |