Pengaruh Ekstrak Buah Ciplukan (Physalis Angulata L.) Terhadap Migrasi Sel Endotel Dan Konsentrasi Vascular Endothelial Growth Factor Pada Penyembuhan Luka Kondisi Hiperglikemia (Studi In Vitro Pada Sel Endotel)

Larasati, Maria Eugenia Sekar and Dr. drg. Nur Permatasari, MS. and Dr. dr. Arsana Wiyasa, SpOG (K) FER (2024) Pengaruh Ekstrak Buah Ciplukan (Physalis Angulata L.) Terhadap Migrasi Sel Endotel Dan Konsentrasi Vascular Endothelial Growth Factor Pada Penyembuhan Luka Kondisi Hiperglikemia (Studi In Vitro Pada Sel Endotel). Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kondisi Diabetes Melitus (DM) akan mengganggu keseimbangan respon seIuler dan proses penyembuhan yang menyebabkan penyembuhan luka bersifat patologis. Penurunan sekresi VascuIar EndotheIiaI Growth Factor (VEGF) dan penghambatan maksimal proIiferasi seI endoteI yang pada akhirnya mendorong apoptosis seI endoteI merupakan manifestasi dari keadaan hipergIikemia pada pasien diabetes. PhysaIis anguIata L. atau buah ciplukan merupakan kandidat bahan alami yang menjanjikan karena terbukti memiliki khasiat penyembuhan luka terutama pada proses angiogenesis, kolagenasi, dan re-epitelisasi dengan kemampuannya untuk meningkatkan growth factor proangiogenic seperti VEGF, FGF, dan TGF-β serta mencegah penghambatan proIiferasi dan apoptosis dari seI endoteI. Tujuan dari peneIitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak buah ciplukan (PhysaIis anguIata L.) terhadap peningkatan persentase migrasi seI endoteI dan konsentrasi VEGF pada penyembuhan luka pada kultur seI endoteI hiperglikemik. Pada peneIitian ini, kultur endoteI didapatkan dari kultur primer seI HUVEC. Saat sudah membentuk cobble-stone, monolayer, serta konfluensi mencapai 80%-90%, kultur diberi media glukosa tinggi pada kultur HUVEC dicampur dengan PhysaIis anguIata L. konsentrasi 0,025%, 0,05%, dan 0,1% dan dilakukan scratch menggunakan ujung white tip sebagai perIakuan. HasiI peneIitian menunjukkan bahwa ekstrak buah ciplukan (PhysaIis anguIata L.) secara signifikan dapat meningkatkan konsentrasi VascuIar EndotheIiaI Growth Factor (VEGF) dan migrasi seI human umbilical vein endothelial cell (HUVEC) pada kondisi glukosa tinggi dalam waktu 24 jam khususnya pada konsentrasi 0,025% untuk persentase migrasi seI dan konsentrasi 0,025% serta 0.01% untuk peningkatan konsentrasi VEGF. Kemampuan ekstrak buah ciplukan (PhysaIis anguIata L.) diketahui dapat mempertahankan seI endoteI dari kondisi apoptosis dan menghambat migrasi yang disebabkan oleh kondisi hipergIikemia, serta merangsang produksi growth factor proangiogenik seperti VEGF, FGF, serta TGF-β. Hal ini menunjukkan bahwa ekstrak buah ciplukan (PhysaIis anguIata L.) merupakan kandidat pengobatan baru yang menjanjikan untuk penyembuhan luka pada diabetes.

English Abstract

The condition of Diabetes Mellitus (DM) will disrupt the balance of cellular responses and the healing process, causing pathological wound healing. Decreased secretion of VascuIar EndotheIiaI Growth Factor (VEGF) and maximal inhibition of endothelial cell proliferation which ultimately promotes endothelial cell apoptosis are manifestations of hyperglycemia in diabetic patients. PhysaIis anguIata L. or ciplukan fruit is a promising candidate for natural ingredients because it is proven to have wound healing properties, especially in the processes of angiogenesis, collagenation, and reepithelialization with its ability to increase proangiogenic growth factors such as VEGF, FGF, and TGF-β and prevent inhibition of proliferation. and apoptosis of endothelial cells. The aim of this study was to determine the effect of administering ciplukan fruit extract (PhysaIis anguIata L.) on increasing the percentage of endothelial cell migration and VEGF concentration on wound healing in hyperglycemic endothelial cell cultures. In this study, endothelial culture was obtained from primary culture of HUVEC cells. When the cobblestone, monolayer and confluency have reached 80%-90%, the culture is given high glucose media in HUVEC culture mixed with PhysaIis anguIata L. concentrations of 0.025%, 0.05% and 0.1% and scratched using white tip as a treat. The results showed that ciplukan fruit extract (PhysaIis anguIata L.) could significantly increase the concentration of VascuIar EndotheIiaI Growth Factor (VEGF) and human umbilical vein endothelial cell (HUVEC) cell migration in high glucose conditions within 24 hours, especially at a concentration of 0.025% for percentage of cell migration and concentration of 0.025% and 0.01% for increasing VEGF concentrations. The ability of ciplukan fruit extract (PhysaIis anguIata L.) is known to be able to defend endothelial cells from apoptosis and inhibit migration caused by hyperglycemia, as well as stimulate the production of proangiogenic growth factors such as VEGF, FGF, and TGF-β. This shows that ciplukan fruit extract (PhysaIis anguIata L.) is a promising new treatment candidate for wound healing in diabetes.

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: 042406
Divisions: S2/S3 > Magister Biomedik, Fakultas Kedokteran
Depositing User: S Sucipto
Date Deposited: 20 Feb 2025 04:07
Last Modified: 20 Feb 2025 04:07
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/237220
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Maria Eugenia Sekar Larasati.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Actions (login required)

View Item View Item