Fachirah, Qanita and Dr. Zaki Baridwan, SE., M.Si., Ak.,CA.,CPA.,CLI.,CTA (2024) Minat Penggunaan Mobile Banking Individu : Pendeketan Modified Technology Acceptance Model. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan memperoleh bukti empiris pengaruh persepsi kegunaan, persepsi kemudahan, kepercayaan, risiko dan sikap terhadap minat individu menggunakan mobile banking. Penelitian ini berdasarkan pada pendekatan Technology Acceptance Model ( TAM) yang dimodifikasi. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya yang menggunakan fasilitas Mobile Banking. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode survei dengan menyebarkan 417 kuesioner . Kuesioner yang dapat digunakan dan diolah berjumlah 365. Pengolahan data menggunakan IBM SPSS ver. 24. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa persepsi kegunaan, persepsi kemudahan, kepercayaan dan risiko berpengaruh terhadap sikap individu dalam menggunakan mobile banking. Sikap berpengaruh terhadap minat individu dalam menggunakan mobile banking.
English Abstract
This study aims to test and obtain empirical evidence of the effect of perceived usefulness, perceived convenience, trust, risk and attitude on individual interest in using mobile banking. This research is based on a modified Technology Acceptance Model (TAM) approach. The sample in this study were students of the Faculty of Economics and Business, Universitas Brawijaya who used Mobile Banking facilities. The data collection method used is the survey method by distributing 417 questionnaires. The number of questionnaires that can be used and processed is 365. Data processing using IBM SPSS ver. The results of this study concluded that perceived usefulness, perceived convenience, trust and risk affect individual attitudes in using mobile banking. Attitudes affect individual interest in using mobile banking.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 0524020356 |
Uncontrolled Keywords: | ersepsi Kegunaan, Persepsi kemudahan, Kepercayaan, Risiko, Sikap, Minat, Mobile Banking, Technology Acceptance Model |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with username nova |
Date Deposited: | 05 Mar 2025 03:55 |
Last Modified: | 05 Mar 2025 03:55 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/236036 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Qanita Fachirah.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |