Analisis Fengshui 风 水 dalam Tata Letak dan Simbolisme Elemen Ruang Ibadah Klenteng Tjong Hok Kiong

Aisya Putri, Elisa (2024) Analisis Fengshui 风 水 dalam Tata Letak dan Simbolisme Elemen Ruang Ibadah Klenteng Tjong Hok Kiong. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Indonesia dikenal sebagai negara multikultural dengan kekayaan budaya yang mencerminkan keragaman masyarakatnya. Salah satu bentuk kebudayaan tersebut adalah tempat ibadah yang mencerminkan nilai-nilai spiritual dan tradisi, seperti klenteng, yang berfungsi sebagai pusat kegiatan religius dan pelestarian budaya. Dalam bangunan klenteng, prinsip Fengshui 风 水 sering diterapkan untuk menciptakan harmoni antara manusia dan lingkungannya, dengan menekankan keseimbangan energi yang diyakini memengaruhi kesejahteraan. Penelitian ini berfokus pada klenteng Tjong Hok Kiong di Sidoarjo dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dokumentasi, dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan Fengshui 风水 dalam orientasi bangunan, penggunaan elemen dan simbolisasi, serta tata letak ruang ibadah di klenteng ini menciptakan harmoni yang mendukung spiritualitas umat sekaligus melestarikan nilai budaya masyarakat Tionghoa. Penelitian ini memberikan wawasan tentang hubungan antara penerapan Fengshui 风 水, praktik keagamaan, dan keberlanjutan tradisi budaya dalam konteks multikultural Indonesia.

Other obstract

印度尼西亚是一个多元文化国家,其丰富的文化反映了社会的多样性。 其中一种文化形式是反映精神价值和传统的礼拜场所,如寺庙,它是宗教活 动和文化保护的中心。在克伦腾建筑中,风水风俗的原则通常被用于创造人 与环境之间的和谐,强调能量的平衡,而能量的平衡被认为会影响福祉。本 研究采用描述性定性方法,重点关注 Sidoarjo 的 Tjong Hok Kiong 庙。通 过访谈、观察、文献和文献研究收集数据。研究结果表明,风水风俗在建筑 朝向、元素和象征意义的使用以及礼拜空间布局中的应用创造了和谐,在保 护华人社区文化价值的同时支持了信众的精神生活。本研究深入探讨了印度 尼西亚多元文化背景下风水应用、宗教习俗和文化传统可持续性之间的关系。

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 052412
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Cina
Depositing User: Annisti Nurul F
Date Deposited: 05 Feb 2025 07:08
Last Modified: 05 Feb 2025 07:08
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/235762
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Elisa Aisya Putri.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Actions (login required)

View Item View Item