Prasetiya, Rafi Putera and Debri Haryndia Putri, S.T., M.Ds. and Dimas Fakhruddin, S.ST., M.Ds. (2022) Perancangan Video Promosi Sebagai Aktifasi Brand Kedai Gendhis Djawi. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Kedai Gendhis Djawi yang berlokasi di Malang, Jawa Timur sampai saat ini belum memiliki brand aktifasi yang cukup kuat sebagai citra yang dapat mencerminkan brand identity yang dimiliki kedai umkm ini. Brand aktifasi yang diterapkan sejauh ini adalah melalui sosial media Instagram, dan postingan masih hanya dalam bentuk foto dan beberapa aset grafis. Melihat permasalahan tersebut Promosi Video dapat dinilai menjadi solusi yang efektif untuk alternatif aktifasi branding kedai Gendhis Djawi supaya dapat dikenal di masyarakat. Aktifasi branding merupakan upaya untuk membangun citra dari sebuah brand supaya dikenal oleh masyarakat. Aktifasi branding dapat dilakukan dengan banyak cara salah satunya adalah dalam bentuk promosi video. Selain itu video promosi uga dapat mewakili budaya yang kedai Gendhis Djawi ingin kenalkan sebagai bentuk identitasnya melalui berbagai macam scene yang dibuat. Dalam perancangan ini, peneliti menggunakan metode wawancara dan observasi yang merupakan pendekatan riset data secara kualitatif yang berfokus kepada budaya apa yang ingin diterapkan diterapkan oleh kedai Gendhis Djawi. Hasil dari data yang telah didapatkan kemudian dirumushkan analasia data yang kemudian dilanjut dengan proses sintetis data, visualisasi dalam bentuk video promosi. Hasil ahkiry ang telah dicapai dari perancangn ini adalah 2 video promosi pendek sebagai bentuk upaya lain untuk aktifasi branding untuk kedai Gendhis Djawi dengan harapan bisa dikenal lebih luas di kalangan masyarakat lokal. Perancangan ini sudah sesuai dengan visi dan misi serta harapan dari pengelola kedai yang ingin mempromosikan kedai Gendhis Djawi dalam bentuk videografi.
English Abstract
Kedai Gendhis Djawi, which is located in Malang, East Java, does not yet have a strong enough activation brand as an image that can reflect the brand identity of this MSME shop. The activation brand that has been implemented so far is through social media Instagram, and posts are still only in the form of photos and some graphic assets. Seeing these problems, Video Promotion can be considered an effective solution for an alternative to the activation of Gendhis Djawi's shop branding so that it can be known in the community. Branding activation is an effort to build the image of a brand so that it is known by the public. Branding activation can be done in many ways, one of which is in the form of video promotion. In addition, promotional videos can also represent the culture that Gendhis Djawi's shop wants to introduce as a form of identity through various scenes that are made. In this design, the researcher uses the interview and observation method which is a qualitative data research approach that focuses on what culture the Gendhis Djawi shop wants to implement. The results of the data that have been obtained are then formulated in data analysis which is then followed by a data synthesis process, visualization in the form of a promotional video. The final result that has been achieved from this design are 2 short promotional videos as another form of effort to activate branding for Gendhis Djawi's shop in the hope of being known more widely among the local community. This design is in accordance with the vision and mission as well as the expectations of the shop manager who wants to promote Gendhis Djawi's shop in the form of videography.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Identification Number: | 052217 |
Uncontrolled Keywords: | Design, Promotional Video, Kedai Gendhis Djawi, Brand Activation,Perancangan, Video Promosi, Kedai Gendhis Djawi, Brand Aktifasi, Kedai, Malang, Jawa Timur. Kedai, Malang, East Java |
Divisions: | Program Vokasi > D4 Desain Grafis |
Depositing User: | Sugeng Moelyono |
Date Deposited: | 03 Jan 2025 07:41 |
Last Modified: | 03 Jan 2025 07:41 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/233633 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Rafi Putera Prasetiya.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |