Rancang Bangun Sistem Alokasi Dana Desa Talango Berbasis Web

Nizhomy, Ibnun and Salnan Ratih Asriningtias, ST.,MT. (2020) Rancang Bangun Sistem Alokasi Dana Desa Talango Berbasis Web. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Perkembangan teknologi komputer di indonesia pada era sekarang ini sudah sangat pesat. Hal ini terlihat dari penggunaan teknologi informasi yang dahulu yang digunakan oleh Pemerintah, namun sekarang penggunaan teknologi informasi juga sudah digunakan oleh sub-pemerintah. Rancang Bangun Sistem Alokasi Dana Desa Talango Berbasis Web merupakan sistem yang memudahkan petugas desa dan administrator mengelola keuangan dana desa. Di dalam sistem ini terdapat user dengan hak akses sekretaris, bendahara, dan kepala desa. User dapat mengakses informasi dalam sistem sesuai dengan kebutuhan petugas desa. Tujuan dari sistem yang telah dikembangkan yaitu untuk membantu mempermudah petugas desa dalam mengakses dan mengelola dana desa.

English Abstract

The development of computer technology in Indonesia in this era has been very rapid. This can be seen in the use of information technology. It used to be used by the government, but now it has also been used by sub-governments. Design Build a Web-Based Talango Village Fund Allocation System is a system that makes it easier for village officials and administrators to manage village fund finances. In this system, there are users with access rights to those of secretaries, treasurers, and village heads. Users can access information in the system according to the needs of village officials. The purpose of the system that has been developed is to help make it easier for village officials to access and manage village funds.

Item Type: Thesis (Diploma)
Identification Number: 052017
Uncontrolled Keywords: ADD, Desa, Web-ADD, Village, Web
Divisions: Program Vokasi > D3 Teknologi Informasi
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 18 Nov 2024 02:09
Last Modified: 18 Nov 2024 02:09
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/232709
[thumbnail of Ibnun Nizhomy.pdf] Text
Ibnun Nizhomy.pdf

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item