Ismail, Nova Risdiyanto and Ir. Handono Sasmito, M.Eng.Sc. and Dr.lr. Rudy Soenoko,, M.Eng.Sc. (2006) Studi eksperimen pengaruh jenis dan jarak dinding kondensasi terhadap produktifitas dan efisiensi solar still dengan heat recovery,. Magister thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Pada kaca penutup satu sisi mempunyai temperatur lebih tinggi dibandingkan kaca penutup dua sisi. Temperatur yang tinggi pada kaca penutup satu sisi merupakan indikasi banyaknya energi yang terbuang kelingkungan, sehingga akan mengurangi jumlah produktifitas dan efisiensi solar still. Telah banyak dilakukan usaha meningkatkan kinerja solar still diantaranya mendinginkan temperatur kaca penutup, meningkatkan absorbsifitas pelat kolektor dan Iain-lain. Penelitian ini bertujuan untuk memanfaatkan kembali panas kondensasi uap air dan untuk menguapkan air pendingin disisi luar pelat pendingin. Dalam penelitian ini dilakukan variasi jenis pelat pendingin yaitu, tembaga, aluminium dan kaca. Volume ruang pendingin juga divariasikan dengan mengatur jarak antara pelat pada ruang heat recovery. Kinerja yang diukur adalah produktifitas dan efisiensi solar still untuk kedua variasi perlakuan tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jenis kaca merupakan material dinding kondensasi terbaik sebagai bahan pelat pendingin, dan dapat menghasilkan efisiensi sampai 50 % dan produktifitas 3,20 L/m2.hari. Jarak antar pelat pendingin terbaik adalah 28 cm, dengan efisiensi mencapai hampir 70 % dan produktifitas 4,20 L/m2.hari. Saran; untuk melakukan penelitian lebih lanjut untuk memanfaatkan temperatur yang masih tinggi pada dinding kondensasi dan menambahkan lebih dari satu ruang heat recovery.
English Abstract
Single sided glass covering has higher temperature compared to double sided glass covering. High temperature of the Single sided glass covering indicates the amount of energy casted away to the environment; therefore it will reduce the amount of productivity and efficiency of solar still. There had been many attempts conducted in increasing solar still performance, such as cooling the glass covering temperature, increasing the absorbtivity of collector plate and so forth. This research is aimed to re-utilize the heat of the condensed water steam and to evaporate cooling water on the outer side of cooler plate. This research performed variation of cooling plate types, which are, copper, glass and aluminum. The volume of cold storage room had also varied by managing the distance between plates of the heat recovery space. The performances measured were the productivity and efficiency of solar still on both treatment variation. The result of this research indicates that the best condensation wall material as the cooling plate materials is glass type, which can produce efficiency up to 50 % and productivity up to 3,20 l_/m2/day. The best distance between the cooling plates is 28 cm, which efficiency reached up to almost 70 % and productivity up to 4.20 L/m2/day. Suggestions; to conduct further research to exploit the high temperature on the condensation wall and adding more than one space for heat recovery.
Item Type: | Thesis (Magister) |
---|---|
Identification Number: | 040607 |
Uncontrolled Keywords: | Solar still, Jenis dinding kondensasi, Jarak dinding kondensasi, Pendingin. |
Divisions: | S2/S3 > Magister Teknik Mesin, Fakultas Teknik |
Depositing User: | Unnamed user with username nova |
Date Deposited: | 18 Oct 2024 06:40 |
Last Modified: | 18 Oct 2024 06:40 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/231727 |
![]() |
Text
NOVA RISDIYANTO ISMAIL.pdf Download (49MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |