Analisis Prinsip Kesopanan Cina dalam Film Yesterday Once More Ddo Shu Shuo Ai Ni.

Puspitasari, Desi Gisa and Ressi Maulidma Delijar, S.S., M.Li. (2024) Analisis Prinsip Kesopanan Cina dalam Film Yesterday Once More Ddo Shu Shuo Ai Ni. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Komunikasi merupakan salah satu dasar fundamental dalam berinteraksi dengan masyarakat. Kegiatan komunikasi memerlukan beberapa aspek, salah satunya adalah memperhatikan prinsip kesopanan yang berlaku dalam lingkungan. Prinsip kesopanan merupakan prinsip yang bertujuan untuk mengatur proses komunikasi berjalan dengan baik dan benar, dengan pemahaman penutur dan mitra tutur mampu memperoleh kejelasan dalam menangkap informasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui budaya kesopanan Cina dalam lingkup modem, serta tujuan dari penggunaan prinsip kesopanan Cina dan pelanggaran dalam penggunaan prinsip kesopanan Cina. Penelitian ini menggunakan prinsip kesopanan Cina yang dikemukakan oleh Gu (1992). Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian yang di lakukan pada film Yesterday Once More Ddo Shit ShudAi Ni memperoleh data penggunaan prinsip kesopanan Cina 29 data, dan pelanggaran prinsip kesopanan Cina sebanyak 15 data.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 052412
Uncontrolled Keywords: Prinsip kesopanan Cina, Film, Komunikasi.
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Cina
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 19 Dec 2024 08:39
Last Modified: 19 Dec 2024 08:39
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/231708
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Desi Gisa Puspitasari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13MB)

Actions (login required)

View Item View Item