Pengembangan Ekonomi Biru di Daerah Rawan Bahaya (Studi Kasus: Teluk Kletakan, Pesisir Lenggoksono, dan Pesisir Wedi Awu, Kabupaten Malang)

Pinilih, Adrian Sakti Gangsar and Dr. rer. nat. Ir. Arief Rachmansyah, - and Dr. Dini Atikawati, S.Pd., M.Sc. (2024) Pengembangan Ekonomi Biru di Daerah Rawan Bahaya (Studi Kasus: Teluk Kletakan, Pesisir Lenggoksono, dan Pesisir Wedi Awu, Kabupaten Malang). Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Pengembangan ekonomi biru di daerah rawan bahaya merupakan suatu tindakan untuk mengetahui sejauh mana wilayah tersebut telah aman akan bahaya, dalam penelitian ini bahaya yang kemungkinan terjadi adalah potensi tsunami dan fenomena rip current. Diperlukannya mengkaji dan mengetahui parameter tsunami untuk mengetahui tingkat kerawanan, pemodelan tsunami untuk mengetahui waktu kedatangan dan ketinggian gelombang, dan fenomena rip current yang bisa terjadi di bibir pantai. Analisis spasial dengan pendekatan analytical hierarchy process (AHP) menggunakan metode pairwise comparison,. Kerawanan tsunami di Pesisir Lenggoksono dan Wedi Awu didominasi pada tingkat kurang rawan dengan luas 287.83ha. Namun, pada kedua pesisir tersebut memiliki sebaran tingkat rawan hingga sedikit rawan di sekitar bibir pantai dengan luas masingmasing 56.87ha dan 102.03ha. Untuk fenomena rip current terjadi pada bibir Pantai Lenggoksono, hal ini disebabkan karena faktor dasar laut yang tidak rata atau tidak stabil. Potensi berupa zona mangrove, padang lamun, terumbu karang, penangkapan ikan, dan konservasi lobster yang disesuaikan dengan potensi bahaya yang dapat terjadi. Rekomendasi strategi pengelolaan pesisir berupa penataan ruang kawasan rawan bencana dan berbasis ekowisata

English Abstract

The development of a blue economy in a hazard-prone area is an action to determine the extent to which the area is safe from danger, in this study the potential hazards that occur are the potential for tsunamis and rip current. It is necessary to study and determine tsunami parameters to the level of vulnerability, describe tsunamis to the arrival time and wave height, and the phenomenon of strong currents that can occur on the shoreline. Spatial analysis with the Analytical Hierarchy Process (AHP) approach uses a paired comparison method. Tsunami Vulnerability on the Lenggoksono and Wedi Awu Coasts is dominated by the less vulnerable level with an area of 287.83ha. However, on both coasts there is a level of vulnerability to slightly vulnerable around the shoreline with an area of 56.87 ha and 102.03 ha respectively. The rip current phenomenon that occurs on the shoreline of Lenggoksono Beach, this is due to the or unstable seabed factor. The potential is in the form of mangrove zones, seagrass beds, coral reefs, fishing, and lobster conservation which are adjusted to the potential hazards that can occur. Recommendations for coastal management strategies in the form of arranging disaster-prone areas and based on ecotourism

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: -
Uncontrolled Keywords: Kerawanan Tsunami, Rip Current, Ekonomi Biru, Pengelolaan Pesisir-Tsunami Vulnerability, Rip Current, Blue Economy, Coastal Management
Divisions: Program Pascasarjana > Magister Pengelolaan Lingkungan, Program Pascasarjana
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 15 Oct 2024 02:34
Last Modified: 15 Oct 2024 02:34
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/231654
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Adrian Sakti Gangsar Pinilih.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Actions (login required)

View Item View Item