Partisipasi Politik Komunitas Timur Gate 1 Magelang Dalam Pemilihan Legislatif Kota Magelang Tahun 2024

Chaniago, Rizky Satria and Tia Subekti, S.IP., MA (2024) Partisipasi Politik Komunitas Timur Gate 1 Magelang Dalam Pemilihan Legislatif Kota Magelang Tahun 2024. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kota Magelang menjadi salah satu daerah yang mengadakan pemilu pada tahun 2024. Kota Magelang sebagai penyelenggara perhelatan pesta demokrasi membuat strategi untuk meningkatakan partisipasi pemilih salah satunya dengan memaksimalkan peran relawan demokrasi untuk membantu mensosialisasi dan mengedukasi basis basis pemilih diantaranya basis keluarga, pemula, keagamaan, disabilitas, kebutuhan khusus, kaum marginal, warga internet, muda, dan basis komunitas. Berbagai segmentasi tersebut juga tentunya menjadi acuan bagi aktoraktor politik yang bersaing di Pemilihan Anggota DPRD di Kota Magelang. Sebagian besar dari mereka pasti membutuhkan kelompok masa yang besar serta Salah satu bentuk komunitas yang menjadi segmentasi dalam kontestasi politik adalah komunitas suporter sepak bola PPSM Magelang, yang menamai diri mereka Timur Gate 1. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bentuk partisipasi politik suporter sepakbola Timur Gate 1 PPSM Magelang dalam pemilihan Anggota DPRD Kota Magelang tahun 2024. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan berdasarkan pada teori Partisipasi Politik Samuel P. Huntington & Joan Nelson dengan lima benttuk partisipasi politik yang meliputi Kegiatan Pemilihan, Kegiatan Lobbying, Kegiatan Organisasi, Contacting, dan Kegiatan Violence. Menghasilkan bahwa komunitas suporter Timur Gate 1 sudah melakukan bentuk partisipasi politik tersebut. Walaupun tidak secara terbuka menyatakan sikap politik, namun bisa dibuktikan lewat beberapa narasumber yang secara nyata melakukan aktivitias bentuk partisipasi politik. Namun, tidak kelima bentuk partisipasi politik tersebut dilakukan secara aktif dari komunitas Timur Gate 1. Dua aspek yaitu Lobbying dan Kegiatan Organisasi menjadi 2 bentuk partisipasi politik yang dilakukan oleh komunitas Timur Gate 1.

English Abstract

Magelang City is one of the areas that will hold elections in 2024. Magelang City as the organizer of the democratic party has made a strategy to increase voter participation, one of which is by maximizing the role of democracy volunteers to help socialize and educate voter bases including family, beginners, religious, disabled, special needs, marginalized groups, internet citizens, young people, and community bases. These various segmentations are certainly also a reference for political actors competing in the DPRD Member Election in Magelang City. Most of them definitely need a large mass group and One form of community that is a segmentation in political contestation is the PPSM Magelang football supporter community, which calls itself Timur Gate 1. The purpose of this study was to determine the form of political participation of Timur Gate 1 PPSM Magelang football supporters in the 2024 Magelang City DPRD Member Election. The research method used in this study is a descriptive qualitative approach based on the theory of Political Participation by Samuel P. Huntington & Joan Nelson with five forms of political participation including Election Activities, Lobbying Activities, Organizational Activities, Contacting, and Violence Activities. Resulting that the Timur Gate 1 supporter community has carried out this form of political participation. Although not openly stating a political stance, it can be proven through several sources who actually carry out political participation activities. However, not all five forms of political participation are actively carried out by the Timur Gate 1 community. Two aspects, namely Lobbying and Organizational Activities, are 2 forms of political participation carried out by the Timur Gate 1 community

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0524110209
Uncontrolled Keywords: Pemilihan, Partisipasi, Komunitas, Supporter.Election, Participation, Community, Supporter
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 18 Dec 2024 06:41
Last Modified: 18 Dec 2024 06:41
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/231624
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Rizky Satria Chaniago.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item