Putri, Revina Rachelya and Fitria Avicenna, S.Ikom., M.Sc. (2024) Pengaruh Endorser dan Event Sponsorship Terhadap Minat Menonton Acara Pertandingan ‘Tiba-Tiba Tenis’. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Seiring dengan berkembangnya industri sportainment yang menggabungkan industri hiburan dengan olahraga yang menimbulkan para perusahaan media harus memiliki strategi pemasaran yang baik guna menarik minat menonton. ‘Tiba-Tiba Tenis’ oleh Vindes Sport menjadi salah satu acara pertandingan sportainment yang menggunakan endorser dan event sponsorship sebagai sarana pemasaran. Tujuan dari penelitian ini dilakukan untuk menguji sekaligus mengetahui pengaruh endorser dan event sponsorship dalam menarik minat menonton dengan model AISAS pada acara pertandingan ‘Tiba-Tiba Tenis’. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif eksplanatif dengan metode survei dan teknik pengambilan data kuesioner. Responden dalam penelitian ini adalah 104 penonton dari acara pertandingan ‘Tiba-Tiba Tenis’ di Indonesia yang menonton langsung melalui live streaming YouTube Vindes menggunakan teknik random sampling. Berdasarkan hasil analisis regresi linear berganda, hasil penelitian menunjukkan bahwa endorser dan event sponsorship berpengaruh baik secara simultan maupun parsial terhadap minat menonton acara pertandingan ‘Tiba-Tiba Tenis’. Indikator yang paling berpengaruh pada variabel endorser adalah indikator kredibilitas, sedangkan pada variabel event sponsorship adalah indikator acara hiburan.
English Abstract
Along with the growth of the sportainment that combines the entertainment industry with sports that promotes media companies must have good marketing strategies to attract audience intention. ‘Tiba-Tiba Tennis’ by Vindes Sport became one of the sporting events that uses endorsers and event sponsorship as a means of marketing. The purpose of this study was to test and also to know the influence of endorsers and event sponsorship in attracting audience intention with the model AISAS on the event ‘Tiba-Tiba Tennis’. The research uses an explanatory quantitative approach with survey methods and questionnaire data collection techniques. The respondents in this study were 104 viewers of the ‘Tiba-Tiba Tennis’ event in Indonesia who watched live through YouTube Vindes live streaming using random sampling techniques. Based on the results of a double linear regression analysis, the results showed that endorsers and event sponsorship influenced both simultaneously and partially the interest in watching the event. The most influential indicator on the endorser variable is credibility, whereas on the event sponsorship variable is the entertainment event
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 052411 |
Uncontrolled Keywords: | Marketing Mix, Endorser, Event Sponsorship, Minat Menonton, Model AISAS- Marketing Mix, Endorser, Event Sponsorship, Watching Intention, Model AISAS |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Sugeng Moelyono |
Date Deposited: | 22 Oct 2024 07:32 |
Last Modified: | 22 Oct 2024 07:32 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/227370 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Revina Rachelya Putri.pdf Restricted to Registered users only Download (20MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |