Analisis Semiotika Charles Sanders Peirce pada Pertunjukan 变脸 biàn liǎn oleh Ikhsan Bastian di Yogyakarta

Attaufiq, Raisa Mujahidah and Diah Ayu Wulan, S.S., M.Pd (2024) Analisis Semiotika Charles Sanders Peirce pada Pertunjukan 变脸 biàn liǎn oleh Ikhsan Bastian di Yogyakarta. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Peranakan Tionghoa menyebar dan mendatangkan pedagang Tiongkok ke wilayah Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Hal ini berdampak pada seni pertunjukan Indonesia yang mendapatkan pengaruh dari kebudayaan Tiongkok, seperti pertunjukan wayang potehi, musik gambang kromong, barongsai, serta pertunjukan 变脸 biàn liǎn. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang akan menganalis tanda-tanda serta makna yang terdapat pada topeng dalam pertunjukan 变脸 biàn liǎn oleh Ikhsan Bastian di Yogyakarta, menggunakan teori semiotika dari Charles Sanders Peirce, dimana menurut Peirce, tanda terdiri dari representamen, objek, dan interpretan. Peirce mengembangkan trikotomi yang membagi tanda berdasarkan hubungannya dengan objek menjadi ikon, indeks, dan simbol. Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan bahwa terdapat 17 jenis tanda yang terbagi menjadi 6 ikon, 6 indeks, dan 5 simbol menurut trikotomi tanda Peirce.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 052412
Uncontrolled Keywords: budaya Tiongkok, pertunjukan 变脸 biàn liǎn, semiotika, tanda, topeng
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Cina
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 22 Oct 2024 04:46
Last Modified: 22 Oct 2024 04:46
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/227368
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO-] Text (DALAM MASA EMBARGO-)
Raisa Mujahidah Attaufiq.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Actions (login required)

View Item View Item