Diplomasi Komersial Indonesia Terhadap Tiongkok Untuk Komoditas Minyak Sawit Pada Tahun 2020-2022

Setiawan, Nehesa David and Pantri Muthriana Erza Killian, S.IP., M.IEF., Ph.D. (2024) Diplomasi Komersial Indonesia Terhadap Tiongkok Untuk Komoditas Minyak Sawit Pada Tahun 2020-2022. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai bagaimana Indonesia melaksanakan kegiatan diplomasi komersial terhadap negara Tiongkok dalam konteks konteks komoditas minyak sawit selama periode 2020-2022. Indonesia saat ini menghadapi hambatan terhadap pengembangan ekspor minyak sawit ke mitra terbesarnya Uni Eropa. Kampanye negatif terhadap komoditas minyak kelapa sawit berdampak buruk bagi industri sawit di Indonesia. Penelitian ini berupaya untuk menjelaskan bagaimana pemerintah Indonesia turun tangan dan menangani isu ini melalui instrumen diplomasi komersial. Tiongkok diketahui sebagai negara mitra yang strategis bagi Indonesia. Ada harapan untuk memperdalam kerjasamanya, terutama dalam konteks ekspor minyak kelapa sawit. Peneliti menggunakan konsep diplomasi komersial Olivier Naray untuk lebih mendalami bagaimana diplomat komersial Indonesia berperan dalam pelaksanaan diplomasi komersial

English Abstract

This research discusses how Indonesia conducts commercial diplomacy activities with China in the context of palm oil commodities during the 2020- 2022 period. Currently, Indonesia faces obstacles in developing palm oil exports to its largest partner, the European Union. Negative campaigns against palm oil commodities have adversely impacted the palm oil industry in Indonesia. This study aims to explain how the Indonesian government intervenes and addresses this issue through commercial diplomacy instruments. China is known as a strategic its partner for Indonesia. There are expectations to deepen cooperation, especially in the context of palm oil exports. The researcher uses Olivier Naray's concept of commercial diplomacy to delve deeper into the role of Indonesian commercial diplomats in implementing commercial diplomacy.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 052411
Uncontrolled Keywords: Diplomasi komersial, Tiongkok, minyak kelapa sawit.Commercial diplomacy, China, palm oil
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Depositing User: soegeng sugeng
Date Deposited: 18 Oct 2024 07:06
Last Modified: 18 Oct 2024 07:06
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/227270
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Nehesa David Setiawan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Actions (login required)

View Item View Item