Destia, Yovinka and San Rudiyanto, SE.,MSA.,Ak (2024) Peran Sosial Media Tiktok Sebagai Sarana Branding Perusahaan Ngalup Collaborative Network”. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Perusahaan Ngalup Collaborative Network sebagai salah satu perusahaan digital yang memanfaatkan teknologi sosial media Tiktok sebagai sarana untuk membranding perusahaan. Hal ini disebabkan karena semakin berkembang pesatnya teknologi digital yang memanfaatkan sosial media sebagai alternatif untuk memperkenalkan produk atau perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui peran sosial media Tiktok terhadap branding perusahaan Ngalup Collaborative Network. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif yang menggunakan olah data wawancara dan observasi. Dan menghasilkan pernyataan bahawa keterkaitan antara branding dan Tiktok Ngalup Collaborative Network saling berkaitan, hal ini dibuktikan dengan banyaknya audiens yang lebih mengenal Ngalup Collaborative Network dan konten yang bermanfaat untuk audiens yang membutuhkan informasi yang belum mereka ketahui. Keberadaan sosial media Tiktok menjadi sarana memperkenalkan audience luas bagaimana Ngalup Collaborative Network bekerja dan menyediakan jasa berupa penyedia layanan tempat rapat atau bisa juga melalui online. Penelitian ini diharapkan nantinya dapat memberikan sebuah peluang pengetahuan untuk perusahaan atau badan usaha lain agar memanfaatkan sosial media di zaman yang sudah serba digital seperti sekarang ini.
English Abstract
Ngalup Collaborative Network company is one of the digital companies that utilizes Tiktok social media technology as a means for branding companies. This is due to the increasingly rapid development of digital technology which uses social media as an alternative to introduce products or companies. The aim of this research is to determine the role of social media Tiktok in branding the Ngalup Collaborative Network company. The research method used in this research is qualitative with a descriptive approach using interview data and observation. And it produces a statement that the relationship between branding and the Tiktok Ngalup Collaborative Network is interrelated, this is proven by the large number of audiences who are more familiar with the Ngalup Collaborative Network and the content is useful for audiences who need information that they don't know yet. The existence of Tiktok social media is a means of introducing a wide audience to how the Ngalup Collaborative Network works and provides services in the form of meeting place service providers or can also be done online. It is hoped that this research will provide knowledge opportunities for companies or other business entities to utilize social media in today's digital era.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Identification Number: | 052417 |
Uncontrolled Keywords: | : Sosial Media, Tiktok, Sarana, Branding, Marketing-Social Media, Tiktok, Facilities, Branding, Marketing |
Divisions: | Program Vokasi > D3 Administrasi Bisnis |
Depositing User: | Sugeng Moelyono |
Date Deposited: | 09 Oct 2024 07:14 |
Last Modified: | 09 Oct 2024 07:14 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/226655 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Yovinka Destia.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |