Rancang Bangun Aplikasi Pelayanan dan Informasi Rumah Sakit Kraksaan Berbasis Web”

Astoro, Juan Simlong and Ir. I Dewa Made W, M.T. (2024) Rancang Bangun Aplikasi Pelayanan dan Informasi Rumah Sakit Kraksaan Berbasis Web”. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Rancang bangun aplikasi pelayanan dan informasi rumah sakit Kraksaan bebasis web adalah sebuah aplikasi berbasis web yang bertujuan untuk menyediakan layanan jasa berupa informasi rumah sakit. Sistem informasi yang dirancang memungkinkan pengguna untuk melihat fasilitas rumah sakit, konsultasi secara online, dan reservasi kamar rumah sakit. Pengembangan aplikasi ini menggunakan teknologi web dan database yang user friendly, sehingga memudahkan pengguna dalam melakukan layanan jasa. Penerapan ini menggunakan pemrograman PHP dan framework Laravel. Perangkat lunak Visual Studio Code dan XAMPP digunakan untuk pengembangan aplikasi. Dengan adanya sistem informasi ini, rumah sakit Kraksaan dapat meningkatkan layanan jasa sehingga memudahkan masyarakat yang ingin berobat, serta meningkatkan efisiensi dan citra rumah sakit.

English Abstract

The development of a web-based Kraksaan hospital information and service application is a web-based application that aims to provide services in the form of hospital information. The information system designed allows users to view hospital facilities, consult online, and reserve hospital rooms. This application development uses user friendly web and database technology, making it easier for users to provide services. This implementation uses PHP programming and the Laravel framework. Visual Studio Code and XAMPP software are used for application development. With this information system, Kraksaan Hospital can improve its services, making it easier for people who want to seek treatment, as well as improving the efficiency and image of the hospital

Item Type: Thesis (Diploma)
Identification Number: 052417
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Rumah Sakit, Kesehatan, Website, Dokter, Waterfall, Laravell, PHP,-Information Systems, Hospitals, Health, Websites, Doctors, Waterfall, Laravell, PHP,
Divisions: Program Vokasi > D3 Teknologi Informasi
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 09 Oct 2024 06:52
Last Modified: 09 Oct 2024 06:52
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/226588
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Juan Simlong Astoro.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item