Kesesuaian Satu Arah: Membangun Citra Perusahaan melalui “Pemberdayaan” Kampung Pedaengan

Rizki, Citra Aulia and Aji Prasetya Wahyu Utama, M.A. (2024) Kesesuaian Satu Arah: Membangun Citra Perusahaan melalui “Pemberdayaan” Kampung Pedaengan. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Perusahaan yang bergerak dibidang/berkaitan dengan sumber daya alam wajib melaksanakan Corporate Social Responsibility (CSR) menurut undangundang. Hal ini disebabkan perusahaan pada bidang tersebut berpotensi merussak alam dan berisiko menimbulkan konflik dengan masyarakat sekitar. PT United Tractors Tbk mengaku turut berkontribusi menciptakan kebermanfaatan melalui program CSR. Perusahaan telah mendesain program sedemikian rupa untuk mengatasi permasalahan masyarakat. Namun, dalam implementasinya masih ada masyarakat yang belum mendapatkan uluran tangan dari perusahaan. Ada masyarakat yang belum terinklusi dalam program-program yang digagas. Dalam penelitian ini akan memperlihatkan bagaimana desain progam CSR yang dibuat oleh perusahaan serta tanggapan masyarakat sebagai penerima manfaat. Selain itu, akan dilihat juga mengenai keberhasilan program CSR yang ada di Kampung Pedaengan.

English Abstract

Companies operating in or related to natural resources are required to implement Corporate Social Responsibility (CSR) according to the law. This is because companies in these sectors have the potential to damage the environment and pose a risk of conflicts with surrounding communities. PT United Tractors Tbk claims to contribute to creating benefits through its CSR programs. The company has designed its programs in such a way to address community issues. However, in implementation, there are still communities that have not received assistance from the company. Some communities have not been included in the initiated programs. This research will show how the CSR programs are designed by the company and the responses of the beneficiary communities. Additionally, the success of the CSR programs in Kampung Pedaengan will also be examined.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 0524120103
Uncontrolled Keywords: CSR, pemberdayaan, perusahaan-CSR, empowerment, company
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Antropologi Budaya
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 02 Aug 2024 07:20
Last Modified: 02 Aug 2024 07:20
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/223430
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Citra Aulia Rizki.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Actions (login required)

View Item View Item