Nurlaily, Tiara and Dewi Puri Astiti, S.Fil., M.Si (2024) Hubungan Self-disclosure terhadap Penyesuaian Diri pada Santri Baru. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Pondok pesantren merupakan salah satu pilihan pendidikan dimana santrinya diharuskan untuk bertempat tinggal di asrama. Transisi dari kehidupan di rumah ke kehidupan di pondok pesantren mengharuskan santri untuk dapat menyesuaikan diri. Diperlukan self-disclosure guna membantu para santri tersebut untuk mengkomunikasikan kesulitan yang mereka alami dalam proses menyesuaikan diri. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif korelasional. Subjek dalam penelitian berjumlah 143 santri baru yang berusia antara 11-18 tahun. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui pembagian kuesioner berbentuk fisik (kertas) yang disebar secara langsung di tiga pondok pesantren secara klasikal. Alat ukur yang digunakan adalah skala penyesuaian diri (35 item, a=0.911) oleh Zirizkana & Aviani (2019) berdasarkan aspek dari Runyon dan Haber dan skala self-disclosure (30 item, a=0.855) oleh Nisa (2022) berdasarkan aspek dari Devito. Analisis data dilakukan menggunakan analisis uji korelasi Pearson Product Moment dengan bantuan SPSS 26.0 for windows. Hasil analisis data menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan secara positif antara self-disclosure terhadap penyesuaian diri pada santri baru.
English Abstract
Islamic boarding schools (pondok pesantren) are an educational option where students required to live in a dormitory. The transition from life at home caused many changes in the students. They have to adapt to the new environment at the Islamic boarding school. Self-disclosure is needed to help these students to communicate the difficulties they experience in the process of adapting. This research will use a correlational quantitative approach. The subjects in the research were 143 new students aged 11-18 years. The data collection technique is carried out by distributing questionnaires in physical form (paper) and will be distributed directly in several Islamic boarding schools. The measuring instruments used are the self-adjustment scale (35 items, a=0.911) by Zirizkana and Aviani (2019) based on aspects from Runyon and Haber and the self-disclosure scale (30 items, a=855) by Walda and Nurul (2022) based on Devito's dimentions. Data analysis used in this study is the Pearson product-moment correlation test analysis with the help of SPSS 26.0 for windows. The result of this research that there is a positive significant relationship between self-disclosure and selfadjustment.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 052411 |
Uncontrolled Keywords: | Santri Baru, Penyesuaian diri, Self-disclosure-Islamic Boarding School, Adjustment, Self-disclosure |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Psikologi |
Depositing User: | Sugeng Moelyono |
Date Deposited: | 04 Jul 2024 07:58 |
Last Modified: | 04 Jul 2024 07:58 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/221923 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Tiara Nurlaily.pdf Restricted to Registered users only Download (5MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |