Analisis Konten Media Sosial Instagram Jasa Foto Produk Jogja sebagai Media Pemasaran Digital

Putri, Hapsari Arinta and Rachma Bhakti Utami, S.E., M.AB (2024) Analisis Konten Media Sosial Instagram Jasa Foto Produk Jogja sebagai Media Pemasaran Digital. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Tugas akhir ini dilatarbelakangi oleh pesatnya perkembangan teknologi disertai dengan kebutuhan manusia yang semakin beragam yang menyebabkan perubahan dalam segala aspek kegiatan bisnis. Perkembangan teknologi menuntut para pelaku usaha untuk terus berinovasi dalam meningkatkan strategi marketing mereka guna menarik perhatian konsumen. Salah satu caranya adalah dengan menerapkan strategi digital marketing melalui sosial media Instagram. Hal ini dilakukan Jasa Foto Produk Jogja untuk menarik perhatian konsumen guna untuk meningkatkan penjualan. Tujuan dalam tugas akhir ini adalah untuk mengetahui konten seperti apa yang dapat menarik perhatian dari audiens pada Instagram @jasafotoprodukjogja. Tugas akhir ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif. Data-data yang digunakan diperoleh dari hasil wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil dari tugas akhir ini menunjukan bahwa strategi pemasaran melalui unggahan konten Instagram @jasafotoprodukjogja sangat membantu dalam memasarkan produknya. Jasa Foto Produk Jogja disarankan untuk membuat konten yang memberikan informasi mengenai fasilitas yang akan didapatkan pelanggan serta menggunakan bantuan dari Instagram ads untuk memperomosikan layanan.

English Abstract

This final project is motivated by the rapid development of technology accompanied by increasingly diverse human needs which causes changes in all aspects of business activities. So that it requires business people to continue to innovate in improving their marketing strategies in order to attract consumer attention. One way is to implement a digital marketing strategy through Instagram social media. This is done by Product Jogja Photo Services to attract consumer attention in order to increase sales. The purpose of this final project is to find out what kind of content can attract the attention of the audience on Instagram @jasafotoprodukjogja. This final project was carried out using a qualitative method. The data used were obtained from interviews, observation and documentation. The results of this final project show that the marketing strategy through uploading Instagram content @jasafotoprodukjogja really helps them in marketing their products. Jogja Product Photo Service uses a variety of content to attract buyers, namely by uploading behind the scene content, content about discounts or promos that are in effect, content on the results of photos taken, and content about tips and tricks to produce unique photos. Consumers will always be served with responsive service with the ultimate goal of sales.

Item Type: Thesis (Diploma)
Identification Number: 0524170125
Uncontrolled Keywords: Instagram, Media Sosial, Pemasaran Digital-Instagram, Media Social, Digital Marketing
Divisions: Program Vokasi > D3 Administrasi Bisnis
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 28 Jun 2024 06:59
Last Modified: 28 Jun 2024 06:59
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/221732
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Hapsari Arinta.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item