Perancangan Interior Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya dengan Penerapan Ergonomi

Aliffirmanda, Mohammad Fahrisa and Kristanto Adi Nugroho, S.T., M.T and Guruh Pratama Zulkarnaen, S.T., Ars., M.Ars. (2022) Perancangan Interior Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Surabaya dengan Penerapan Ergonomi. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Indonesia menduduki urutan kedua dari dasar mengenai literasi dunia, hingga bisa disimpulkan atensi masyarakat Indonesia dalam membaca sangat kurang. Hal ini dikarenakan ergonomi dalam perpustakaan masih minim diterapkan. menjadi latar belakang pada penulisan perancangan ini adalah permasalahan utama dalam minimnya ergonomi yang diaplikasikan pada perpustakaan, berdampak pada sulitnya pengunjung untuk beraktivitas di perpustakaan baik dalam hal mencari buku maupun membaca buku. Arah bangunan yang tidak strategis dengan arah masuknya matahari berpengaruh terhadap minimnya pencahayaan alami. Setelah melalui serangkaian analisis terhadap kondisi eksisting maupun wawancara dengan pihak perpustakaan, maka redesain dengan menerapkan ergonomi menjadi pilihan solusi mengatasi permasalahan ini. Pengaplikasian desain yang lebih modern dan ditunjang dengan pencarian buku secara digital, dan diberikan signage sesuai kebutuhan perpustakaan.

English Abstract

Indonesia ranks second from the basis of world literacy, until it can be concluded that the attention of the Indonesian people in reading is very lacking. This is because ergonomics in the library is still minimally applied. Being the background in writing this design is the main problem in the lack of ergonomics applied to the library, impacting the difficulty of visitors to do activities in the library both in terms of finding books and reading books. The direction of the building that is not strategic with the direction of entry of the sun affects the lack of natural lighting. After going through a series of analysis of existing conditions and interviews with the library, the redesign by applying ergonomics is the solution option to overcome this problem. The application of a more modern design and supported by digital search for books, and given signage according to library needs.

Item Type: Thesis (Diploma)
Identification Number: 0522170119
Uncontrolled Keywords: Modern, Ergonomi, dan Perpustakaan.-Modern, Ergonomic Design, and Library.
Divisions: Program Vokasi > D4 Desain Grafis
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 16 May 2024 02:20
Last Modified: 16 May 2024 02:20
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/219377
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Mohammad Fahrisa Aliffirmanda.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10MB)

Actions (login required)

View Item View Item