Determinan Pertumbuhan Ekonomi Negara Middle Income Di Asean Periode 2007-2021

Ningrum, Dedis Fuji and Dr. Susilo, SE., MS. and Dr.rer.pol. Wildan Syafitri, SE, ME. (2024) Determinan Pertumbuhan Ekonomi Negara Middle Income Di Asean Periode 2007-2021. Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi negara middle income di ASEAN. Penelitian ini menggunakan analisis data panel, dengan metode analisis regresi linier berganda dengan memanfaatkan data dari WorldBank dari tahun 2007-2021 dengan mengolah variabel Ekspor, Tenaga Kerja, Konsumsi, Pengeluaran Pemerintah dan Digitaslisasi berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi negara middle income di ASEAN. Keterkaitan antara semua faktor-faktor yang mempengaruh pertumbuhan ekonomi dapat menciptakan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di Kawasan ASEAN. Dan sebalikanya Investasi tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi. Hal itu di sebabkan karena investasi cenderung tidak merata dan tidak memainkan peran yang besar terhadap pertumbuhan ekonomi.

English Abstract

The objective of this research is to analyze factors affecting the economic growth of middle�income ASEAN countries by examining a set of 2007-2021 panel data acquired from the World Bank using multiple linear regression. Here exports, work force, consumption, government expenditures and digitalization were found to affect the said countries’ economic growth. The linkages between those factors that influence the economic growth can create sustainable economic growths in ASEAN region. Further, this study finds that investment does not influence the economic growth because it tends to be uneven and does not play a major role for economic growth.

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: 0424020015
Uncontrolled Keywords: Pertumbuhan Ekonomi, Ekspor, Tenaga Kerja, Konsumsi, Investasi, Pengeluaran Pemerintah, Digitaslisai.
Divisions: S2/S3 > Magister Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Unnamed user with username nova
Date Deposited: 17 May 2024 07:35
Last Modified: 17 May 2024 07:35
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/219053
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Dedis Fuji Ningrum.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item