Huwaida, Zulfa Dara and Ni Komang Desy, S.A.P, S. IP, M.Si and Yustika Citra Mahendra, S.Sos., M.A. (2020) Analisis Indonesia Menunda Ratifikasi Extradition Treaty And Mutual Legal Assistance In Criminal Matter (MLA) Dengan Singapura Pada Tahun 2007. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Indonesia sebagai negara berkembang, memiliki fokus tentang masalah korupsi dan berusah a untuk mengembalikan aset milik negara, dimana masalah menjadi semakin rumit disaat para tersangka korupsi khususnya BLBI kabur ke luar negeri, khususnya Singapura. Singapura menjadi tempat bersembunyi dan tempat yang strategis bagi penjahat ekonomi seperti para koruptor Indonesia yang melarikan uang BLBI dan menyimpannya di Singapura dengan bentuk asset ataupun yang lainnya. Pelaksanaan kerjasama Extradition Treaty and Mutual Legal Assistance in Criminal Matter (MLA) antara Indonesia dan Singapura sangat dibutuhkan, karena Perjanjian Extradition Treaty and Mutual Legal Assistance in Criminal Matter (MLA) dianggap menjadi solusi yang efektif untuk pengembalian aset curian. Namun pada pelaksanaannya, Indonesia mengambil keputusan untuk menunda perjanjian tersebut, karena Singapura meminta untuk menambahkan perjanjian tersebut pada perjanjian Defence Cooperation Agreement (DCA). Penulis menggunakan konsep Kepentingan Nasional oleh D.E Nuechterlein untuk melihat fenomena tersebut dimana Indonesia memilih untuk menunda perjanjian tersebut untuk ditunda karena jika Indonesia tetap meratifikasi kerjasama tersebut akan lebih merugikan dan akan mengancam kedaulatan Indonesia.
English Abstract
Indonesia, as a developed country, has a focus on the problem of corruption and seeks to recove r state assets, where the problem becomes even more complicated when the corruption suspects, especially the BLBI, fled abroad, especially Singapore. Singapore has become a hiding place and a strategic place for economic criminals such as Indonesian corruptors who took BLBI money and kept it in Singapore with assets or other forms. The implementation of the Extradition Treaty and Mutual Legal Assistance in Criminal Matter (MLA) collaboration between Indonesia and Singapore is urgently needed, because the Extradition Treaty and Mutual Legal Assistance in Criminal Matter (MLA) Agreement is considered to be an effective solution for recovering stolen assets. However, in its implementation, Indonesia took the decision to postpone the agreement, because Singapore insisted on adding the agreement to the Defense Cooperation Agreement (DCA). The author uses the concept of National Interest by D.E Nuechterlein to see this phenomenon where Indonesia chooses to postpone the agreement to be postponed because if Indonesia continues to ratify the agreement it will be more detrimental and will threaten Indonesia's sovereignty.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 052011 |
Uncontrolled Keywords: | Extradition Treaty and Mutual Legal Assistance in Criminal Matter (MLA), Indonesia, Singapura, Defence Cooperation Agreement (DCA), Korupsi.Extradition Treaty and Mutual Legal Assistance in Criminal Matter (MLA), Indonesia, Singapore, Defense Cooperation Agreement (DCA), Corruption. |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional |
Depositing User: | soegeng Moelyono |
Date Deposited: | 26 Mar 2024 00:48 |
Last Modified: | 20 Sep 2024 07:26 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/217589 |
Text
Zulfa Dara Huwaida.pdf Download (2MB) |
Actions (login required)
View Item |