Perancangan Corporate Identitiy Kampus Cor Jesu sebagai Media Promosi

Saputra, Martinus Yossa and Asril Kurniadi, S.T., M.T. and Dimas Fakhruddin, S.ST., M.Ds. (2022) Perancangan Corporate Identitiy Kampus Cor Jesu sebagai Media Promosi. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Perancangan corpoare identitiy ini sebenarnya ditujukan untuk penelitian dalam perancangan sebuah desain corporate identitiy di Kampus Cor Jesu ini adalah bagaimana cara sebuah merancang logo, dan penempatan visual di Kampus Cor Jesu yang lebih baik. Selain itu penulis juga harus belajar untuk memetakan identifikasi permasalah yang ada di Cor Jesu seperti Kampus Cor Jesu ini hanya dikenal sebagai sekolah SMA saja padahal kampus Cor Jesu ini memiliki beragam unit kemudian juga bagaimana cara meningkatkan sebagai sekolah inovasi untuk menjangkau golongan untuk anak anak muda. Setelah mencatat sebuah poin pada identifikasi masalah lanjut pada sebuah dari jawaban dan dirumusukan pada permasalahan yaitu. Bagaimana cara membuat sebuah perancangan identitas visual berupa corporate identity pada Kampus Cor Jesu. Kemudian lanjut sebuah pada tujuan yaitu Kampus Cor Jesu ini mempunyai sebuah identitas visual yang lebih lengkap dan dikenal masayarakat. Cara Mengenalkan semua unit yang ada di Kampus Cor Jesu ke semua orang Menjadikan brand Kampus Cor Jesu sebagai yang mempunyai ciri khas tersendiri

English Abstract

The design of this corporate identity is actually intended for research in designing a corporate identity design at Cor Jesu Campus, this is how to design a logo, and better visual placement on Cor Jesu Campus. In addition, the author also has to learn to map the identification of problems that exist in Cor Jesu, such as the Cor Jesu Campus which is only known as a high school, even though the Cor Jesu campus has various units and then also how to improve it as an innovation school to reach groups for young people. After noting a point on the identification of the problem, proceed to one of the answers and formulate the problem, viz. How to make a visual identity design in the form of corporate identity on Cor Jesu Campus. Then the goal is to continue, namely the Cor Jesu Campus to have a visual identity that is more complete and known to the public. How to introduce all units on the Cor Jesu Campus to everyone Making the Cor Jesu Campus brand one that has its own characteristics

Item Type: Thesis (Diploma)
Identification Number: 052317
Uncontrolled Keywords: Perancangan Corporate Identitiy, Kampus Cor Jesu
Divisions: Program Vokasi > D4 Desain Grafis
Depositing User: Unnamed user with username tunjungsari
Date Deposited: 01 Feb 2024 01:21
Last Modified: 01 Feb 2024 01:21
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/215218
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
Martinus yosa saputra.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Actions (login required)

View Item View Item