Evaluasi Peran Agensi Casa Kreatif Dalam Meningkatkan Citra Brand Femmy Melalui Media Online Publikasi Media Nasional Dan Blogger

Amelia, Novia Rizky and Rachma Bhakti Utami, S.E., M.AR (2023) Evaluasi Peran Agensi Casa Kreatif Dalam Meningkatkan Citra Brand Femmy Melalui Media Online Publikasi Media Nasional Dan Blogger. Diploma thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Media online merupakan kebutuhan masyarakat di era saat ini, terutama generasi milenial yang tidak lepas dalam penggunaan teknologi saat menjalani aktivitas sehari-hari. Untuk itu Agensi Casa Kreatif dalam perannya menjadi PR Agency membantu para perusahaan untuk melakukan publikasi media di media online, baik situs berita maupun blog. Disini peran Agensi Casa Kreatif membantu meningkatkan citra brand Femmy melalui media online untuk pelaksanaan launching produknya. Peneliti melakukan evaluasi peran agensi Casa Kreatif menggunakan model evaluasi CIPP. Evaluasi dilakukan untuk melihat sejauh mana tujuan yang telah ditetapkan tercapai dengan baik.

English Abstract

Online media is a need of society in the current era, especially the millennial generation who cannot be separated from using technology when carrying out their daily activities. For this reason, the Casa Kreatif Agency, in its role as a PR Agency, helps companies to carry out media publications in online media, both news sites and blogs. Here the role of the Casa Kreatif Agency helps improve the image of the Femmy brand through online media for the implementation of its product launch. Researchers evaluated the role of the Casa Kreatif agency using the CIPP evaluation model. Evaluation is carried out to see the extent to which the goals set have been achieved properly.

Item Type: Thesis (Diploma)
Identification Number: 0523170214
Uncontrolled Keywords: Agensi PR, Media Online, Citra Perusahaan-PR Agency, Online Media, Brand Reputation.
Divisions: Program Vokasi > D3 Administrasi Bisnis
Depositing User: Sugeng Moelyono
Date Deposited: 07 Feb 2024 02:54
Last Modified: 07 Feb 2024 02:54
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/214847
[thumbnail of DALAM MASA EMBARGO] Text (DALAM MASA EMBARGO)
NOVIA RIZKY AMELIA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Actions (login required)

View Item View Item