Simanjuntak, Rizal Julian Pandapotan and Prof. Dr. Ir. Ussy Andawayanti, MS., IPM and Dr. Ir. Ery Suhartanto, ST., MT. (2023) Studi Evaluasi Kinerja Bangunan Pengendali Sedimen (Check Dam) di Sungai Rado Desa Rado Kabupaten Teluk Wondawa Provinsi Papua Barat. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Tidak terawatnya Bangunan Pengendali Sedimen dapat menimbulkan banjir yang dapat menimbulkan kerusakan pada daerah musibah atau bahkan memakan korban jiwa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi dari Bangunan Pengendali Sedimen di Sungai Rado Desa Rado Kebupaten Teluk Wondawa. Dari hasil dokementasi yang didapat di tempat penelitian bisa didapat data yang berguna untuk invetarisasi dan skoring. Invetarisasi dilakukan untuk melihat kondisi bangunan pengendali banjir dan skoring dilakukan untuk menilai besar kerusakan yang terjadi di tiap bangunan. Setelah skoring dilakukan, tiap bangunan akan diberi pemeliharaan berdasarkan tingkat kerusakan. Kerusakan berat akan dilakukan pemeliharan rehabilitatif, pemeliharaan sedang dilakukan pemeliharaan preventif dan jika kerusakan kecil atau tidak terjadi kerusakan maka dilakukan pemeliharaan korektif. Setelah mendapat hasil rekomendasi tiap pemeliharaan, dapat dilakukan operasi pada Bangunan Pengendali Sedimen.
English Abstract
The unmaintained Sediment Control Building can cause flooding which can cause damage to the disaster area or even cause casualties. This study aims to determine the condition of the Sediment Control Building in Rado River, Rado Village, Wondawa Bay District. From the results of the dokementation obtained at the research site, useful data can be obtained for investigation and scoring. Inventory is carried out to see the condition of flood control buildings and scoring is carried out to assess the amount of damage that occurs in each building. After the scoring is done, each building will be given maintenance based on the level of damage. Heavy damage will be rehabilitative maintenance, preventive maintenance is being carried out and if the damage is minor or no damage occurs, corrective maintenance will be carried out. After receiving the results of each maintenance recommendation, operations can be carried out on the Sediment Control Building.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 052307 |
Uncontrolled Keywords: | Bangunan Pengendali Sedimen, Invetarisasi, Skoring, Pemeliharaan, Operasi, Sediment Control Building, Investment, Scoring, Maintenance, Operation. |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Pengairan |
Depositing User: | Zainul Mustofa |
Date Deposited: | 19 Jan 2024 08:27 |
Last Modified: | 19 Jan 2024 08:27 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/212630 |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
RIZAL JULIAN PANDAPOTAN SIMANJUNTAK.pdf Restricted to Registered users only until 31 December 2025. Download (5MB) |
Actions (login required)
View Item |