Ma’ruf, Anang (2022) PERILAKU HARIAN MURAI BATU BETINA PADA KANDANG INDIVIDU. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
English Abstract
The purpose of this study was to determine the daily behavior of female white-rumped shama in individual cages. The research method used was exploration using 5 female white-rumped shama aged 6 months. The parameters observed in this study were eating behavior, silent behavior, and bathing behavior based on visualization using CCTV. This observation was done for 1 weeks, starting from 06.00-18.00 WIB. The results showed that female white-rumped shama performed three kinds of behavior, namely eating behavior including eating and cleaning the beak, idle behavior including perching and resting activities, and bathing behavior including bathing activities. The results of the analysis show that the daily behavior frequency of female white-rumped shama includes feeding activities of 73.4 times for 12.51 minutes, beak cleaning activity of 28.6 times for 2.57 minutes, perching activity of 361.09 times for 70.42 minutes, resting activities were 126.23 times for 384.77 minutes, and bathing activities were 1.43 times for 3.2 minutes.
Other obstract
Keberhasilan penangkaran burung murai batu dapat ditingkatkan dengan mengetahui perilaku hariannya. Pemantuan perilaku harian membantu penangkar untuk menyesuaikan kondisi tempat penangkaran guna memenuhi segala kebutuhan yang diperlukan burung murai batu untuk hidup dan berkembang biak. Pemeliharaan burung murai batu betina yang baik akan menghasilkan anakan murai batu dengan keturunan yang baik dan unggul. Perilaku harian murai batu betina perlu dipantau untuk mengevaluasi serta mencegah terjadinya keabnormalan perkembangan bahkan kematian murai batu betina. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk mengamati perilaku harian murai batu betina, yaitu melalui pengamatan visual secara langsung. Tujuan penelitian ini, yaitu untuk mengamati perilaku harian murai batu betina yang dipelihara pada kandang individu. Penelitian ini dilaksanakan pada 7 Oktober 2021 - 14 Oktober 2021 yang berlokasi di penangkaran Galaxy 126 BF (Bird Farm), Tengah, Kramat Jati, Jakarta Timur.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 0522050016 |
Uncontrolled Keywords: | daily berhavior, female white-rumped shama, individual cages |
Divisions: | Fakultas Peternakan > Peternakan |
Depositing User: | agung |
Date Deposited: | 19 Jan 2024 05:42 |
Last Modified: | 19 Jan 2024 05:42 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/212433 |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
ANANG MA`RUF.pdf Restricted to Repository staff only until 31 December 2024. Download (2MB) |
Actions (login required)
View Item |