Fakhriyah, Auliya Nisa and Wiranto Aji Dewandono, M.Pd. (2023) Kelayakan Pengembangan E-Yonkoma sebagai Media Pembelajaran Bahasa Jepang untuk Siswa SMA Negeri 7 Malang. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan output berupa E-Yonkoma sebagai media pembelajaran bahasa Jepang. Metode yang diterapkan dalam penelitian ini adalah R&D (Research & Development) dengan model yang dikembangkan oleh Thiagarajan, 4D yang terdiri dari tahap Definition, Design, Development, Dissemination. Dari analisis kebutuhan disimpulkan bahwa siswa membutuhkan media pembelajaran bahasa Jepang untuk menghadapi dinamika abad ke-21. Penelitian pengembangan ini menghasilkan produk media pembelajaran digital yang praktis dan mudah diakses oleh seluruh mahasiswa berbasis E-Yonkoma dengan proses pengembangan yang sesuai dan memiliki kualitas layak untuk digunakan, didukung dengan hasil validasi oleh ahli materi yang menyatakan bahwa produk E-Yonkoma berada pada kategori "sangat layak", dan oleh ahli media dinyatakan bahwa produk E-Yonkoma berada pada kategori "sangat layak".
Other obstract
ウトプットすることを目指します。この研究では、Thiagarajan が開発 した4D(Definition, Design, Development, Dissemination)というモデル を用いて、R&D(Research & Development)を行っています。ニーズ分 析の結果、21 世紀のダイナミクスに立ち向かうために、生徒たちは日 本の学習メディアを必要としていると結論づけられました。本開発研 究では、「E-Yonkoma」をベースに、適切な開発プロセスを経て、実 用的ですべての学生が利用しやすいデジタル学習メディア製品を制作 しており、教材専門家による検証の結果、「E-Yonkoma」は「非常に 実現性が高い」、またメディア専門家は「E-Yonkoma」は「非常に実 現性が高い」と述べていることが裏付けられています
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | 0523120321 |
Uncontrolled Keywords: | Kelayakan pengembangan, E-Yonkoma, Media pembelajaran bahasa Jepang |
Subjects: | 400 Language > 495 Languages of east and southeast Asia > 495.6 Japanese |
Divisions: | Fakultas Ilmu Budaya > Pendidikan Bahasa Jepang |
Depositing User: | Sugeng Moelyono |
Date Deposited: | 24 Oct 2023 05:59 |
Last Modified: | 24 Oct 2023 05:59 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/204001 |
![]() |
Text (DALAM MASA EMBARGO)
Auliya Nisa Fakhriyah.pdf Restricted to Registered users only until 31 December 2025. Download (3MB) |
Actions (login required)
![]() |
View Item |